Kepedean Gareth Southgate: Kali Ini Inggris Lebih Siap Tempur di Knock Out Piala Dunia!
Ari Prayoga | 30 November 2022 13:53
Bola.net - Pelatih Inggris, Gareth Southgate menegaskan bahwa tim asuhannya kini memasuki fase knock out Piala Dunia 2022 dengan kondisi lebih baik ketimbang edisi 2018 lalu.
Inggris sukses membungkam Wales dengan skor 3-0 dalam partai terakhir Grup A yang digelar di Ahmad bin Ali Stadium, Rabu (30/11/2022) dini hari WIB.
Dua gol dari Marcus Rashford dan satu gol persembahan Phil Foden membawa Inggris lolos ke 16 besar dengan predikat juara Grup B dan akan menantang runner-up Grup A, Senegal.
Inggris di Piala Dunia 2018

Pada Piala Dunia 2018 lalu, Inggris memenangi partai babak 16 besar melawan Kolombia lewat adu penalti. Inggris kemudian terus melaju dengan mengalahkan Swedia di perempat final.
Menghadapi Kroasia di semifinal, Inggris kala itu dipaksa menyerah 1-2 lewat perpanjangan waktu. Inggris akhirnya juga kalah 0-2 dari Belgia dalam partai perebutan tempat ketiga.
Berbicara seusai pertandingan, Southgate menyebut bahwa kepercayaan diri timnya kini jauh lebih bagus ketimbang ketika mereka lolos ke fase knock out Piala Dunia 2018 lalu.
Penilaian Gareth Southgate

“Saya pikir ada mentalitas yang berbeda. Kepercayaan kami lebih tinggi. Di Rusia, kami hanya berpikir, 'Bisakah kami memenangkan pertandingan sistem gugur?' ujar Southgate seperti dikutip Daily Mail.
"Sekarang ada lebih percaya diri dan lebih banyak pengalaman pertandingan sistem gugur,"
"Kami senang tujuan pertama tercapai. Semangat tim bagus kami memiliki sebagian besar tim di lapangan yang luar biasa untuk dinamika - dan tidak ada kartu kuning yang bagus."
Klasemen Akhir Grup B
Jangan lupa saksikan Piala Dunia 2022 di SCTV, Indosiar, MOJI, Mentari TV, Nex Parabola dan live streaming di Vidio. Dan ikuti terus berita terbaru Piala Dunia 2022 hanya di Bola.net.
Sumber: Daily Mail
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berharap Piala Dunia 2026 Jadi Milik Cristiano Ronaldo
Piala Dunia 26 Desember 2025, 09:31
-
Rahasia Gattuso Latih Italia: Akui 'Copy Paste' Taktik Marcello Lippi
Piala Dunia 25 Desember 2025, 07:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









