Lawan Uruguay, Donnarumma Kawal Gawang Italia Sejak Awal
Afdholud Dzikry | 7 Juni 2017 12:25
Bola.net - - Pelatih Italia, Giampiero Ventura mengungkapkan bahwa Gianluigi Donnarumma akan bermain sejak menit awal saat melawan Uruguay di pertandingan uji coba.
Donnarumma selama ini merupakan deputi dari kiper utama Gianluigi Buffon. Dengan sang kiper utama yang juga sekaligus kapten tim baru bergabung dengan tim Selasa kemarin, Ventura tampaknya tak mau mengambil risiko.
Dalam konferensi pers sebelum pertandingan, Ventura mengungkapkan bahwa kiper AC Milan berusia 18 tahun akan menjadi kiper utama saat melawan Uruguay. Itu akan menjadi yang kedua bagi Donnarumma tampil sebagai starter.
Donnarumma akan bermain sejak awal. Dia adalah pemain dengan kualitas bagus dan kami sedang bekerja untuk membangun, di mana berarti bahwa ketika satu pemain telah menyelesaikan eranya, yang lain segera siap mengambil mantelnya, ujarnya.
Gigi Buffon akan menuju akhir karirnya, hanya karena usianya. Kami melakukan hal yang sama sehubungan dengan Giorgio Chiellini dan Andrea Barzagli, karena kami memerlukan pengganti yang sesuai bukan hanya pada level teknis, tapi juga keinginan untuk menang, profesionalisme dan pengorbanan untuk tim, sambungnya.
Pertandingan ini adalah cara kami memverifikasi kemajuan kami melawan tim yang tangguh dan saat wasit meniup peluit, Uruguay tak memiliki teman di lapangan. Kami harus mendapatkan hasil dan mengakhiri beberapa catatan kami melawan tim Amerika Selatan, ini akan terasa seperti hal kecil tapi penting, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







