Sedihnya Eusebio Dibandingkan Dengan Ronaldo
Editor Bolanet | 12 September 2013 14:21
Akhir pekan lalu, Ronaldo mencetak hat-trick ke gawang Irlandia Utara dalam ajang kualifikasi Piala Dunia 2014 dan melampaui rekor Eusebio sebagai pencetak gol terbanyak kedua sepanjang sejarah tim nasional Portugal. Namun, sang pemain legendaris Benfica menilai bahwa tak seharusnya pencapaian forward Real Madrid itu dikait-kaitkan dengannya.
Sungguh menyedihkan ada yang membuat perbandingan semacam itu. Zaman sekarang lebih mudah daripada dahulu, karena saya tak pernah bermain melawan Liechtenstein dan Azerbaijan, kata Eusebio kepada RTP.
Membandingkan kami adalah sebuah kesalahan. Tak ada yang namanya perbandingan. Saya bermain sekitar 60 kali untuk Portugal dan mencetak 41 gol. Sekarang, lebih mudah. Saya merasa sedih, orang-orang tak seharusnya membuat perbandingan itu, pungkasnya.
Eusebio saat ini tergeser ke peringkat tiga daftar all-time scorers Portugal, sedangkan Ronaldo di posisi dua dengan 43 gol dalam 106 pertandingan. Dua nama tersebut berada di bawah , yang mengoleksi 47 gol dalam 88 penampilan dari 1997 sampai 2006.
Berikut daftar lengkapnya (via Wikipedia).
Pauleta - 47 gol, 88 pertandingan, rasio gol 0.53
Cristiano Ronaldo - 43, 106, 0.40
Eusebio - 41, 64, 0.64
Luis Figo - 32, 127, 0.25
Nuno Gomes - 29, 79, 0.37
Helder Postiga - 26, 64, 0.43
Rui Costa - 26, 94, 0.28
Joao Pinto - 23, 81, 0.28
Nene - 22, 66, 0.33
Simao - 22, 85, 0.26
Keterangan: Para pemain yang namanya dicetak tebal adalah mereka yang masih aktif. (rtp/wiki/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekor Arne Slot Makin Impresif, Dua Kali Tekuk Real Madrid Tanpa Kebobolan
Liga Champions 5 November 2025, 11:06
-
Selalu Kalah Lawan Liverpool, Bukti Hati Xabi Alonso Masih 'Merah'?
Liga Champions 5 November 2025, 09:17
LATEST UPDATE
-
Ronaldo Bongkar Akar Masalah Manchester United: Bukan Cuma Pemain dan Pelatih!
Liga Inggris 5 November 2025, 23:49
-
Live Streaming Qarabag vs Chelsea - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 5 November 2025, 23:47
-
Live Streaming Pafos FC vs Villarreal - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 5 November 2025, 23:46
-
Persik Kediri: Macan Putih Butuh Energi Tambahan agar Bisa Kembali Menggigit
Bola Indonesia 5 November 2025, 19:17
-
Teheran-Heran: Kenapa Vinicius Biarkan Conor Bradley Lepas?
Liga Champions 5 November 2025, 18:28
-
Barcelona Jadi Raja Gol Liga Champions Sejak Era Hansi Flick
Liga Champions 5 November 2025, 18:07
-
Prediksi Selangor FC vs Persib Bandung 6 November 2025
Bola Indonesia 5 November 2025, 17:37
-
Prediksi Red Star Belgrade vs Lille 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 17:28
-
Bukan Balik ke Inggris, Harry Kane Bakal Lanjutkan Karir di Barcelona?
Liga Spanyol 5 November 2025, 16:57
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17










