Tangis David Villa di Laga Terakhir Piala Dunia
Editor Bolanet | 24 Juni 2014 04:19
Bisa jadi pertandingan melawan Australia itu merupakan terakhir kalinya Villa membela La Roja. Dengan usia 32 tahun dan banyaknya penyerang lain di yang berusia lebih muda, Villa kemungkinan besar akan didepak setelah Piala Dunia.
Karena itu pula, Villa terlihat menangis setelah ditarik keluar oleh Vicente Del Bosque. Ia sampai harus dihibur dan ditenangkan oleh rekan-rekannya yang lain di bench.
Saya selalu memiliki cinta yang besar bagi timnas. Saya selalu bermimpi bermain bagi negara saya. Tentu saja saya ingin bermain hingga berusia 55 tahun, tapi itu tak mungkin terjadi. Saya harus bisa realistis, terang Villa kepada AFP.
Masa depan Villa sendiri sudah dipastikan akan jauh dari Spanyol. Ia akan bermain beberapa bulan di Melbourne City sebelum kemudian bergabung dengan New York City FC. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mesin Sepakbola Spanyol: Pabrik Talenta yang Tak Pernah Mati
Piala Dunia 16 Oktober 2025, 10:58
-
Gelandang Arsenal Ini Disebut Sudah Sekelas Rodri dan Pedri
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 06:05
-
Hasil Amerika Serikat vs Australia: Comeback Sempurna, Haji Wright Jadi Bintang!
Piala Dunia 15 Oktober 2025, 10:20
-
AC Milan vs Como di Australia: Pertandingan Gila yang Bikin Rabiot Emosi
Liga Italia 9 Oktober 2025, 11:12
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












