Pique: Pertahanan, Kunci Kemenangan Spanyol
Editor Bolanet | 2 Juli 2012 22:40
Tim besutan Vicente del Bosque ini berhasil menghajar pasukan di babak final Euro 2012 dengan skor 4-0. Gli Azzurri dipaksa tidak menciptakan gol di pertandingan tersebut karena pertahanan El Matador yang rapat dan solid.
Spanyol juga memiliki teknik serang yang mempesona. Pique mengatakan, bahwa lini belakang timnya juga tak kalah hebat. Pique dan Sergio Ramos berhasil mengawal striker-striker andalan Azzurri. Mario Balotelli dan Antonio Di Natale serta Antonio Cassano dibuatnya sulit bergerak.
Dalam bertahan, kami sudah sangat baik. Sangat penting untuk tidak menyerah dan kami beruntung menciptakan gol karena kesempatan akan selalu ada, kata bek Barcelona FC ini.
Di babak pertama, kami tidak begitu banyak mendapatkan bola. Tapi, kami memiliki dua kesempatan untuk mengancam, kami berhasil menciptakan gol (melalui David Silva dan Jordi Alba). (fb/ctr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Le Havre 23 November 2025
Liga Eropa Lain 22 November 2025, 03:05
-
Prediksi Napoli vs Atalanta 23 November 2025
Liga Italia 22 November 2025, 02:45
-
Daftar Pemain Juventus untuk Lawan Fiorentina: Dusan Vlahovic Termasuk
Liga Italia 22 November 2025, 01:19
-
Laga Penentu: Partai yang Bisa Menentukan Masa Depan Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2025, 01:05
-
Prediksi Newcastle vs Man City 23 November 2025
Liga Inggris 22 November 2025, 00:30
-
Gabriel Magalhaes Cedera, Arsenal Kehilangan Pemimpin di Lini Pertahanan
Liga Inggris 22 November 2025, 00:09
-
Prediksi Fiorentina vs Juventus 23 November 2025
Liga Italia 22 November 2025, 00:00
-
Arne Slot Tegaskan Tragedi Diogo Jota Bukan Alasan Anjloknya Performa Liverpool
Liga Inggris 21 November 2025, 23:43
-
Update Penting dari Ruben Amorim Terkait Kondisi Cedera Benjamin Sesko
Liga Inggris 21 November 2025, 23:11
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 22 November 2025
Liga Spanyol 21 November 2025, 22:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12





