Adriano: Barca Masih Butuh Adaptasi
Editor Bolanet | 17 November 2014 05:13
Barca memang melakukan banyak sekali perubahan musim ini, termasuk datangnya pelatih anyar Luis Enrique. Adriano menilai perubahan seperti itu membutuhkan waktu untuk bisa diantisipasi oleh tim.
Kami sudah mendapat tekanan besar sejak awal musim. Dengan begitu banyaknya perubahan di skuat, kami butuh waktu untuk bisa beradaptasi. Tapi sepakbola kadang tak mau memberi waktu, tukas Adriano di situs resmi klub.
Meski demikian, Adriano percaya Barca akan bisa mengatasi semua masalah yang mereka hadapi. Ia percaya Enrique bisa memimpin Barca menuju kesuksesan.
Kami memiliki kepercayaan, baik kepada diri sendiri maupun kepada Enrique. Kami akan tampil lebih bagus dan mendapat hasil yang lebih baik. Dalam beberapa pertandingan, seperti ketika menghadapi Celta, kami hanya kurang beruntung. Tapi itulah sepakbola. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






