Ancelotti: Madrid Harus Memperbaiki Banyak Hal
Editor Bolanet | 29 September 2013 09:53
Gol tunggal dari Diego Costa pada menit ke-11 sudah cukup untuk membuat Atletico menjadi raja ibukota. Gol tersebut tak mampu dibalas oleh penggawa Real Madrid dan menjadi kekalahan pertama Los Blancos atas rival sekotanya di La Liga sejak 1999.
Mengomentari hal tersebut, Ancelotti enggan terlalu banyak memberikan komentar dan berlarut-larut dalam kekalahan. Menurutnya, timnya harus terus menatap ke depan dan memperbaiki diri.
Saya pikir kami harus terus melangkah ke depan dan mulai berpikir tentang solusi. Saya tidak akan mengubah cara bermain kami karena kami bermain bagus kecuali pada saat menghadapi Elche dan Atletico Madrid, jelasnya.
Pemain telah siap bermain dengan sistem ini dan saya yakin bahwa kami akan meningkatkan diri sebagai tim dengan banyak kualitas. Kami harus memperbaiki banyak hal termasuk sikap dan keyakinan yang membuat kita harus merasakan kekalahan, tandasnya.
Dengan kekalahan tersebut, Real Madrid kini tertinggal lima poin dari Barcelona dan Atletico Madrid yang menempati peringkat pertama dan kedua klasemen sementara La Liga. (fft/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 09:07
-
Kode Keras Hansi Flick! Tidak Ingin Marcus Rashford Kembali ke MU!
Liga Spanyol 22 Januari 2026, 16:13
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



