Data dan Fakta La Liga: Atletico Madrid vs Real Madrid
Serafin Unus Pasi | 17 November 2017 14:09
Bola.net - - Sebuah partai panas akan menyambut kembalinya La Liga pada akhir pekan ini. Dua tim kuat asal Ibukota Spanyol, Ateltico Madrid dan Real Madrid akan saling bentrok di Wanda Metropolitano Stadium pada hari Minggu dini hari nanti.
Jika dilihat dari rekor pertemuan kedua tim maka Real Madrid sedikit lebih diunggulkan untuk memenangkan laga ini. Namun faktor cedera ditambah performa mereka yang lebih tidak konsisten dari tim tuan rumah membuat laga ini sulit diprediksi siapa yang akan keluar sebagai pemenang pada laga ini.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana kedua tim asal kota Madrid ini saling bunuh untuk meraih 3 poin, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:
Real Madrid memenangkan 3 dari 6 pertemuan terakhir mereka melawan Atletico Madrid
Los Rojiblancos hanya kalah 1 kali dari enam partai kandang mereka melawan Real Madrid (M3 S2 K1)
Atletico Madrid tidak pernah mencatatkan clean sheets di 5 Derby Madrid terakhir mereka
El Real memenangkan 5 dari 6 pertandingan terakhir mereka di La Liga
Atletico Madrid tidak terkalahkan di 15 pertandingan terakhir mereka di La Liga
Real Madrid sedikitnya mencetak 2 gol di 23 dari 27 pertandingan terakhir mereka di La Liga
Real Madrid adalah tim dengan akurasi umpan terbaik kedua di La Liga musim ini [87,6%].
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini Ungkap Upaya Juventus Pertahankan Kenan Yildiz dari Kepungan Madrid dan Chelsea
Liga Italia 20 November 2025, 16:09
-
Gelandang Real Madrid Ini Jadi Pengganti Casemiro di MU?
Liga Inggris 20 November 2025, 15:56
-
Cerita 'Agen' Griezmann! Terungkap Cara Unik Bujuk Julian Alvarez ke Atletico Madrid
Liga Spanyol 20 November 2025, 15:34
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Kedua Formula 1 GP Las Vegas 2025: Lando Norris dan Kimi Antonelli Memimpin
Otomotif 21 November 2025, 12:07
-
Alex Marquez Siap Pikul Beban Lebih Berat di MotoGP 2026 Gara-Gara Dapat Motor Pabrikan
Otomotif 21 November 2025, 11:46
-
Deretan Eks Persib Bandung di Dewa United: Tak Cuma Pemain, Pelatih Pun Juga Ada
Bola Indonesia 21 November 2025, 11:33
-
Dari Lapangan Tanah ke BayArena: Kisah Magis 'Si Kupu-Kupu' Christian Kofane
Bundesliga 21 November 2025, 11:30
-
Kabar Gembira Juventini! Manajemen Juventus Setujui Suntikan Dana Jumbo 100 Juta Euro
Liga Italia 21 November 2025, 10:40
-
Erling Haaland Memang Hebat, tapi Tetap Beda Kelas dengan Ronaldo
Liga Inggris 21 November 2025, 10:22
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 21 November 2025, 09:30
-
Kejutan! Martin Odegaard Siap Tampil Bak 'Superhero' di Derby Arsenal vs Tottenham
Liga Inggris 21 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56











