Pochettino: Messi? Maradona Dulu
Rero Rivaldi | 28 Februari 2018 15:00
Bola.net - - Mauricio Pochettino belum lama ini memberikan pendapatnya terkait siapa yang layak disebut sebagai pemain terbaik dan menyatakan bahwa Diego Maradona masih jauh di atas Lionel Messi.
Keduanya akan tercatat sebagai salah satu pesepakbola terbaik sepanjang masa, namun bos dengan jelas menyatakan bahwa ia lebih menyukai legenda Napoli.
Messi? Maradona dulu, tuturnya dalam wawancara dengan Radio CRC.
Bos Spurs juga berbicara mengenai peluang timnya lolos ke babak perempat final Liga Champions, usai sebelumnya bermain imbang 2-2 melawan di leg pertama 16 besar di Turin.
Juventus adalah tim hebat dengan pemain hebat. Pertandingan masih sangat terbuka, tuturnya.
Kami masih harus terus bekerja keras. Hasil dari leg pertama sangat luar biasa, namun tidak ada tim favorit.
Leg kedua akan dimainkan di Wembley pada 7 Maret mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
- 
    
Singkirkan Nostalgia, Xabi Alonso Fokus Bawa Real Madrid Menang di Anfield
Liga Champions 4 November 2025, 10:34
 - 
    
Prediksi Qarabag vs Chelsea 6 November 2025
Liga Champions 4 November 2025, 10:28
 - 
    
Arteta 'Tutup Mulut' Rapat-rapat Soal Cedera Gyokeres: Saya Serahkan ke Dokter!
Liga Inggris 4 November 2025, 10:06
 
LATEST UPDATE
- 
    
Singkirkan Nostalgia, Xabi Alonso Fokus Bawa Real Madrid Menang di Anfield
Liga Champions 4 November 2025, 10:34
 - 
    
Prediksi Qarabag vs Chelsea 6 November 2025
Liga Champions 4 November 2025, 10:28
 - 
    
Arteta 'Tutup Mulut' Rapat-rapat Soal Cedera Gyokeres: Saya Serahkan ke Dokter!
Liga Inggris 4 November 2025, 10:06
 - 
    
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 5-6 Oktober 2025
Liga Champions 4 November 2025, 10:03
 - 
    
Prediksi Pafos FC vs Villarreal 6 November 2025
Liga Champions 4 November 2025, 09:56
 - 
    
Slavia Praha vs Arsenal: Meriam London Tanpa Gyokeres, Siapa Penggantinya?
Liga Champions 4 November 2025, 09:49
 - 
    
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 November 2025, 09:29
 - 
    
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 November 2025, 09:28
 - 
    
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 November 2025, 09:25
 
LATEST EDITORIAL
- 
    
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
 - 
    
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
 - 
    
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
 - 
    
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36
 







