Real Madrid dan Manchester United Perebutkan Canales
Editor Bolanet | 30 Desember 2009 10:37Menurut kabar yang beredar, presiden Real Madrid, Florentino Perez masih belum yakin dengan ketajaman lini depan Los Galacticos. Hal itulah yang membuatnya kembali terjun di bursa transfer Januari nanti.
Namun, di sisi lain, Manchester United juga berharap mereka bisa memboyong pemain berusia 18 tahun ini ke Old Trafford. United berharap, Canales mampu menjadi amunisi tambahan di lini depan Setan Merah.
Bagi Real Madrid sendiri, usaha mereka untuk mendapatkan Canales bisa jadi bakal menimbulkan perpecahan baru. Seperti diketahui sebelumnya, direktur olahraga Madrid, Jorge Valdano lebih menginginkan adanya tambahan pilar di lini belakang sebagai pelapis yang cedera panjang. Namun, keinginannya harus terhambat oleh ambisi Perez yang ingin memboyong Canales. (tri/den)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Napoli vs Genoa - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 5 Oktober 2025, 22:00 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri Singapura di Marina Bay
Otomotif 5 Oktober 2025, 20:52 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 20:52 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 20:52 -
Hasil Balapan Formula 1 GP Singapura 2025: George Russell Kalahkan Max Verstappen
Otomotif 5 Oktober 2025, 20:47 -
Link Live Streaming Sevilla vs Barcelona - Nonton La Liga di Vidio
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 20:15 -
Demi Bebas dari Sanksi FIFA, Federasi Malaysia Panggil Pengacara Kelas Dunia!
Tim Nasional 5 Oktober 2025, 19:51
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29