Zinedine Zidane Angkat Topi untuk Performa Isco
Serafin Unus Pasi | 9 Januari 2020 18:40
Bola.net - Sebuah pujian diberikan Zinedine Zidane kepada Isco. Pelatih Real Madrid itu menilai sang playmaker tampil apik saat menghadapi Valencia dini hari tadi.
Setelah mengalami musim yang sulit, Isco kembali mendapatkan kepercayaan dari Zidane. Ia dipercaya menjadi starter saat El Real menghadapi Valencia di babak semifinal Supercopa de Espana dini hari tadi.
Pada laga tersebut, Isco bermain dengan sangat impresif. Ia juga membuat satu gol sehingga El Real mengalahkan Los Che dengan skor 3-1.
Zidane mengaku sangat puas melihat performa yang disuguhkan oleh sang playmaker. "Saya tidak memiliki peran di balik kembalinya Isco, dan saya senang akan hal itu," beber Zidane yang dikutip Goal International.
Baca komentar lengkap sang pelatih di bawah ini.
Karakter Kuat
ZIdane pada kesempatan ini juga membeberkan penyebab dari performa apik Isco saat menghadapi Valencia.
Zidane menilai sang playmaker memiliki karakter yang kuat untuk membuktikan kemampuannya setelah lama absen karena cedera.
"Dia [Isco] memiliki karakter yang kuat dan ia ingi nterus bermain. Ia tidak merasa malu untuk mengambil tanggung jawab di dalam tim ini."
Layak Menang
Zidane juga mengaku gembira bisa mengalahkan Valencia dini hari tadi. Ia menyebut timnya tampil apik di laga itu sehingga mereka layak masuk ke Final.
"Kami memberikan segalanya untuk memenangkan pertandingan ini, sehingga kami sangat layak untuk memenangkan pertandingan ini."
"Kami bermain dengan sangat baik, dan emosi kami juga baik di laga ini. Kami memiliki segala yang dibutuhkan untuk melawan Valencia, dan kami bermain dengan sangat baik melawan Valencia yang merupakan tim yang bagus." ujarnya.
Tunggu Lawan
Dengan kemenangan tersebut, Real Madrid sudah mengantongi satu tiket ke Final Carabao Cup musim ini.
Mereka tinggal menunggu pemenang antara Ateltico Madrid vs Barcelona yang akan bermain dini hari tadi.
(Goal International)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







