Cetak Gol ke Gawang Tim Inggris, Dennis Wise Puji Pemain Garuda Select
Dimas Ardi Prasetya | 14 Desember 2019 00:41
Bola.net - Salah satu pemain Garuda Select, Muhammad Rafli Asrul tampil apik saat timnya bersua Cheltenham U-18 dalam laga uji coba yang berlangsung di Lapangan Birmingham FA, 11 Desember 2019. Pada pertandingan tersebut, ia berhasil mencetak gol pembuka kemenangan Garuda Select.
Rafli sukses membobol gawang Cheltenham U-18 pada menit ke-32 setelah mendapat umpan dari Amiruddin Bagus Kahfi. Garuda Select pun menang dengan skor 3-1.
Penampilan Rafli pada laga tersebut mendapat pujian dari Direktur Teknik Garuda Select, Dennis Wise. Menurutnya, Rafli langsung klop dengan tiga pemain Garuda Select angkatan pertama yang kembali dipanggil yaitu Bagus, David Maulana, dan Brylian Aldama.
"Rafli bermain dengan luar biasa. Semua yang dia lakukan berjalan dengan baik, dia mencetak gol dan bisa kompak dengan Bagus, David, dan Brylian," ujar Wise dalam rilis yang diterima Bola.net.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Apresiasi Penampilan Edgard Amping
Selain Rafli, Wise juga memuji penampilan Edgard Amping. Menurutnya, Edgard tampil baik mengisi pos bek kiri Garuda Select.
"Saya bisa tenang dengan dia di posisi itu. Kesimpulannya semua hal sangat memuaskan, kami menang 3-1," imbuh Wise.
Di laga selanjutnya, Garuda Select akan berhadapan dengan Swindon Town pada 17 Desember mendatang. Adapun, penampilan tim Garuda Select di setiap pertandingan dapat disaksikan melalui LIVE MATCH secara gratis di MOLA TV.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- Lima Pemain Angkatan Pertama Gabung, Garuda Select Langsung Menang
- Adaptasi Lancar, Garuda Select Coba Pertahankan Tren Positif
- Cara Unik Para Pemain Garuda Select Belajar Bahasa Inggris
- Cara Para Pemain Garuda Select Mengobati Kejenuhan Selama di Inggris
- PSSI Kirim Garuda Select Angkatan II ke Inggris dan Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesal Saat Ditarik Keluar, Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel!
Piala Dunia 17 November 2025, 05:47
-
Man of the Match Albania vs Inggris: Harry Kane
Piala Dunia 17 November 2025, 04:18
-
Hasil Albania vs Inggris: Dua Gol Kane Pastikan The Three Lions Sempurna di Kualifikasi
Piala Dunia 17 November 2025, 02:08
-
Eksperimen Tuchel Berbuah Manis: Foden-Bellingham-Eze Beri Dimensi Baru Inggris
Piala Dunia 14 November 2025, 10:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







