Diego Michiels Kembali Absen di MNC Cup 2013
Editor Bolanet | 24 November 2013 16:03
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Rahmad Darmawan, mengatakan jika pemain bertahan Diego Michiels dipastikan tidak bisa tampil. Hal tersebut, akibat cedera pinggang yang belum sepenuhnya pulih.
Cedera yang diderita Diego, terjadi ketika menghadapi Laos dalam lanjutan MnC Cup 2013, di SUGBK, Senayan, Jakarta, Kamis (21/11) malam. Dalam pertandingan yang dimenangkan Indonesia dengan skor mencolok 3-0 tersebut, Diego digantikan dengan Roni Beroperay.
Pinggul kanan saya sangat sakit, semoga bisa segera sembuh seperti semula. Namun, Dokter tim mengatakan saya harus istirahat selama 10 sampai 12 hari, kata Diego.
Diego pun berharap, terpilih dalam penyaringan pemain untuk tampil di SEA Games 2013. Karena itu, tetap menjalani latihan meski dengan porsi tidak berat atau berbeda dengan rekan-rekan di tim.
Asisten pelatih Timnas Indonesia U-23, Aji Santoso, menuturkan jika posisi kosong yang ditinggalkan Diego kini diisi Rony. Hal tersebut, seraya menunggu Diego kembali pulih sepenuhnya.
Kami sudah pasti menurunkan Rony dan yang pasti kami sudah memperhitungkan untuk melakukan rotasi pemain, tuturnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Bologna vs Celtic - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 17:45
-
Live Streaming PAOK vs Real Betis - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 17:45
-
Live Streaming Fenerbahce vs Aston Villa - Link Nonton Liga Europa/UEL di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 17:45
-
Peluang Wakil Italia di Liga Champions: 3 Tim Cukup Aman, Napoli Paling Berat
Liga Champions 22 Januari 2026, 17:31
-
Waduh! Jorge Martin Terancam Absen Lagi dari Tes Pramusim MotoGP Sepang 2026
Otomotif 22 Januari 2026, 16:53
-
Kata Roberto De Zerbi Soal Jadi Manajer Manchester United: Gossip Doang Itu Mah!
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:40
-
Kabar Baik Juventus! MU Mundur dari Perburuan Jasa Jean-Philippe Mateta
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:36
-
Berubah Pikiran, Fabrizio Romano Pastikan Pemain MU ini Tidak Jadi Pindah
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:28
-
Jadwal Lengkap ARRC Asia Road Racing Championship 2026
Otomotif 22 Januari 2026, 16:18
-
Dibuka oleh Legenda Brasil dan Arsenal, Trofi Piala Dunia Dipamerkan di Jakarta
Piala Dunia 22 Januari 2026, 16:15
-
Kode Keras Hansi Flick! Tidak Ingin Marcus Rashford Kembali ke MU!
Liga Spanyol 22 Januari 2026, 16:13
-
Manchester United Siapkan Dana Belanja untuk Boyong Ruben Neves di Januari 2026
Liga Inggris 22 Januari 2026, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







