Target Berikutnya Indra Sjafri: Lolos Kualifikasi Piala Asia dan Emas SEA Games
Ari Prayoga | 28 Februari 2019 02:20
Bola.net - - Sedari awal melakukan pemusatan latihan (TC), Piala AFF 2019 bukan menjadi prioritas utama Timnas Indonesia U-22. Datang ke Kamboja tanpa beban, Marinus Wanewar dan kawan-kawan malah berhasil pulang dengan gelar juara.
Timnas Indonesia U-22 sukses mengalahkan Thailand di babak final dengan skor 2-1. Skuat berjuluk Garuda Muda itu berhasil menjuarai Piala AFF U-22 edisi perdana.
"Saya bukan sosok penting. Sosok penting adalah pemain kami. Mereka adalah pahlawan yang berjuang di lapangan. Saya hanya mengumpulkan orang penting ini," ujar pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri di Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), Cengkareng, Tangerang, Rabu (27/2).
Yang jadi bidikan Indra berikutnya adalah lolos dari Kualifikasi Piala Asia U-23 2020 di Vietnam. Timnas Indonesia U-22 tergabung di Grup K bersama Thailand, Vietnam, dan Brunei Darussalam pada 22-26 Maret mendatang.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Bidik SEA Games
SEA Games 2019 di Filipina juga jadi prioritas Indra. Dirinya menargetkan medali emas yang kali terakhir direbut pada 28 tahun silam itu.
"Piala AFF bukan target utama kami. Karena target utama kami yaitu lolos dari Kualifikasi Piala Asia U-23 dan medali emas SEA Games," kata Indra.
"Karena sudah dari 1991 kami belum meraih medali emas. Oleh sebab itu kami jadikan ini motivasi bagi kami. Kemenangan moral kami," imbuhnya.
Video Menarik
Berita video Vlog Bola.com kali ini adalah menjadi saksi Timnas Indonesia U-22 menjuarai Piala AFF U-22 2019 di Kamboja.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bung Towel Kritik Zainudin Amali usai Timnas Indonesia U-22 Gagal di SEA Games 2025
Tim Nasional 13 Desember 2025, 23:11
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






