
Bola.net - - Pernah membayangkan seorang Michael Essien berbelanja di salah satu pasar tradisional di Indonesia? Beberapa tahun lalu mungkin tidak. Tapi, hal tersebut benar-benar terjadi pada tahun 2017 ini.
Melalui salah satu program yang dibuat oleh Persib Bandung, klub yang dibela oleh Essien, sang pemain diminta untuk berbelanja di pasar tradisional yang ada di Bandung. Ini sesuai dengan tantangan yang dilontarkan oleh fans Persib.
Nah, tentu saja yang terjadi saat Essien belanja adalah hal yang kocak.
Essien tampil dengan dandanan yang sederhana saat melakukan aksinya. Eks pemain Chelsea memakai setelan baju yang tidak mewah. Melengkapi dandanan Essien juga dibekali dengan tas rajut dan catatan belanja.
Beberapa barang belanjaan harus diburu oleh Essien. Sebagian besar harus ia beli dengan bahasa Sunda. Mampukah Essien mendapatkan belanjaannya? Simak dalam video berikut ini:
Well, meskipun pada akhirnya gagal membeli barang belanjaan yang sudah masuk dalam catatan, tapi Essien tetap dinilai sukses. Bahkan, ia sudah mendapatkan gelar baru usai belanja di pasar.
Kini Essien sudah menyandang nama 'Akang Essien'.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 Januari 2026 20:22 -
Bola Indonesia 19 Januari 2026 17:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:31 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:11 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:10 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:09
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 15 Januari 2026 11:19 -
bolatainment 14 Januari 2026 11:31 -
bolatainment 8 Januari 2026 19:55 -
bolatainment 8 Januari 2026 02:55 -
bolatainment 1 Januari 2026 19:03 -
bolatainment 31 Desember 2025 23:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
