
Bola.net - Pekan ini, sebuah kabar sensasional datang dari sepakbola dua negara yang mengalami konflik berkepanjangan di Timur Tengah, yakni Israel dan Palestina.
Dilansir 101 Great Goals, pesepakbola asal Palestina bernama Attaf Abu Bilal dikenai hukuman larangan bermain selama 99 tahun plus denda sebesar 200 euro oleh Federasi Sepakbola Israel!
Lantas apa penyebabnya hingga hukuman aneh tersebut sampai dijatuhkan? Ternyata Federasi Sepakbola Israel menemukan fakta bahwa selain bermain di Liga Israel, Attaf rupanya juga bermain di Liga Palestina di waktu yang sama. Ya, winger 30 tahun yang malang melintang di Liga Israel itu memang tercatat memperkuat klub kasta kelima Israel, Segev Shalom.
Larangan bermain selama 99 tahun ini merupakan hukuman larangan bermain terlama yang bisa dikeluarkan Federasi Sepakbola Israel. Sejatinya mereka ingin menghukum Attaf larangan bermain seumur hidup, namun aturan yang ada membuat mereka tak bisa melakukan hal tersebut.
Hmm, bagaimana pendapat Bolaneters? [initial]
(101/pra)
Dilansir 101 Great Goals, pesepakbola asal Palestina bernama Attaf Abu Bilal dikenai hukuman larangan bermain selama 99 tahun plus denda sebesar 200 euro oleh Federasi Sepakbola Israel!
Lantas apa penyebabnya hingga hukuman aneh tersebut sampai dijatuhkan? Ternyata Federasi Sepakbola Israel menemukan fakta bahwa selain bermain di Liga Israel, Attaf rupanya juga bermain di Liga Palestina di waktu yang sama. Ya, winger 30 tahun yang malang melintang di Liga Israel itu memang tercatat memperkuat klub kasta kelima Israel, Segev Shalom.
Larangan bermain selama 99 tahun ini merupakan hukuman larangan bermain terlama yang bisa dikeluarkan Federasi Sepakbola Israel. Sejatinya mereka ingin menghukum Attaf larangan bermain seumur hidup, namun aturan yang ada membuat mereka tak bisa melakukan hal tersebut.
Hmm, bagaimana pendapat Bolaneters? [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Asia 2 Desember 2025 10:07FIFA Arab Cup: Dramatis, Palestina Bungkam Qatar Lewat Gol Bunuh Diri di Menit Akhir
-
News 23 Oktober 2025 08:35Atlet Israel Gagal Tampil di Kejuaraan Dunia Senam 2025 Jakarta Usai Banding Ditolak CAS
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 22:26
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
bolatainment 20 Januari 2026 16:04 -
bolatainment 20 Januari 2026 15:07 -
bolatainment 15 Januari 2026 11:19 -
bolatainment 14 Januari 2026 11:31 -
bolatainment 8 Januari 2026 19:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
