
Bola.net - Semarak permainan Fantasy Premier League [FPL] rupanya turut dirasakan oleh para pemain Manchester United. Mereka membentuk kompetisi sendiri dan diikuti oleh para pemain Setan Merah.
Para pemain United membuat sebuah kompetisi dengan nama 'The MUFC Tiki-Taka Fantasy'. Para pemain seperti Ashley Young, Luke Shaw, Harry Maguire hingga penjaga gawang Lee Grant ambil bagian pada permainan ini.
Dari dua pekan berjalan, Chris Smalling mampu memuncaki klasemen. Pemain berusia 29 tahun tersebut meraih 138 poin. Chris Smalling unggul delapan poin dari Phil Jones yang berada di posisi kedua.
Menariknya, kedua pemain sejauh ini justru belum mampu menembus tim utama United. Smalling dan Jones kalah bersaing dengan Maguire di lapangan, tetapi unggul di pentas FPL.
Lantas, bagaimana susunan pemain pilihan dari para pemain United di FPL? Simak di bawah ini ini Ya Bolaneters.
Tim FPL Pilihan Pemain Manchester United
Berikut adalah daftar tim pilihan skuad Manchester United, seperti dikutip dari The Sun:
Chris Smalling: De Gea; Kelly, Van Dijk, Zinchenko, Robertson; Sterling, Martial, De Bruyne, Salah; Adams, King.
Phil Jones: Patricio; Keane, Wan-Bissaka, Robertson, Lascelles; Salah, Sterling, Mane, Neves; Barnes, Kean
Luke Shaw: Pickford; Hanley, Smith, Wan-Bissaka; Sterling, De Bruyne, Fraser, Maddison, Martial; Aguero, King.
Joel Pereira: Leno; Alexander-Arnold, Maitland-Niles, Van Dijk; Richarlison, Martial, Salah, A. Pereira; Rashford, Aubameyang, King.
Harry Maguire: Adrian; Robertson, Keane, Dunk, A.Smith; Salah, Bernardo, Richarlison, Martial; Rashford, Kane.
Ashley Young: Ederson; Azpilicueta, Walker, Van Dijk, Matip; Lanzini, Neves, Moutinho, Townsend; Aubameyang, Aguero.
Lee Grant: Ryan; Chilwell, Wan-Bissaka, Soyuncu; Bernardo, Tielemans, Martial, Mane; Rashford, Kane, Deulofeu.
Andreas Pereira: Pickford; Ake, Laporte, Wan-Bissaka; Martial, Zaha, Bernardo, Maddison; Jesus, Aubameyang, Kean.
Daniel James: Ederson; Ake, Robertson, Maguire, Walker-Peters; Fraser, James, Pulisic, Zaha; Kane, Rashford.
Bagaimana dengan tim pilihan Bolaneters, sudah dapat berapa poin?
Sumber: The Sun
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:30
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:51 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 16:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
bolatainment 20 Januari 2026 16:04 -
bolatainment 20 Januari 2026 15:07 -
bolatainment 15 Januari 2026 11:19 -
bolatainment 14 Januari 2026 11:31 -
bolatainment 8 Januari 2026 19:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)
