
Bola.net - Penyebaran virus Corona terus meluas, terutama di Eropa. Setelah Italia, kini Spanyol juga merasakan dampaknya. Pemain Chelsea asal Spanyol, Pedro Rodriguez, benar-benar berharap pandemi ini bisa segera berlalu, dan semua kembali normal.
Spanyol sekarang telah menjadi salah satu negara yang paling terdampak oleh virus Corona. Pemerintah Spanyol sudah membatasi akses keluar dan masuk ke negara mereka.
Seperti yang dilakukan para pesepakbola lain, Pedro juga merogoh kocek pribadi dan menyumbang untuk rumah-rumah sakit di kampung halamannya. Dalam hal ini, mantan pemain Barcelona tersebut menyumbangkan 3000 protective screens lewat salah satu organisasi amalnya.
Sangat Dibutuhkan
Protective screen berguna untuk ruang sterilisasi, di mana pasien-pasien yang terpapar virus corona dipisahkan.
"Semua sekarang sulit didapatkan, dan apa pun yang bisa membantu pasti diterima," kata Pedro, seperti dikutip Goal International.
"Rumah-rumah sakit bilang pada kami bahwa mereka membutuhkannya, dan kami ingin turut membantu dengan protective screens ini."
Semoga Ini Cepat Berakhir
Pedro tak lupa berterima kasih kepada semua yang berjuang di garis depan untuk menghadapi pandemi ini dari hari ke hari.
"Saya sangat sedih dengan semua yang terjadi, juga berita-berita yang datang dari Spanyol," ujarnya.
"Dari sini, saya sekali lagi ingin berterima kasih kepada semua personel kesehatan, petugas keamanan, dan orang-orang di supermarket setiap hari. Terima kasih kepada semua untuk apa yang kalian lakukan. Semoga kita bisa menghentikan virus ini," pungkas Pedro.
Sumber: Goal International
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Kerinduan Pedro pada Buah Hatinya di Tengah Pandemi Corona
- Hidup Martin Braithwaite Saat Virus Corona Mendera: Diet, Latihan dan Rindu Sepak Bola
- Cegah Virus Corona pada Anak, Ini Daftar Makanan Peningkat Imunintas
- Jaga Kesehatan Mental Selama Pandemi Virus Corona Melanda, Ini Tips untuk Karantina Psikis
- Video: 5 Tips Produktif dan Sehat Saat Work From Home Demi Hindari Covid-19
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 15 Januari 2026 11:19 -
bolatainment 14 Januari 2026 11:31 -
bolatainment 8 Januari 2026 19:55 -
bolatainment 8 Januari 2026 02:55 -
bolatainment 1 Januari 2026 19:03 -
bolatainment 31 Desember 2025 23:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5375892/original/089800500_1759985632-Pramono_Anung_soal_DBH_Dipangkas.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477913/original/099674400_1768885225-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_10.08.53__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
