
Bola.net - - Pemain bertahan Manchester United, Viktor Lindelof mengatakan bahwa kembali ke Estadio da Luz selalu spesial dan ditegaskannya timnya mampu memegang kendali penuh saat melawan mantan timnya, Benfica.
Sebagaimana diketahui, bertamu ke Benfica menjadi ajang reuni bagi Lindelof. Ya, sebelum gabung Manchester United pada musim panas ini, bek Swedia tersebut adalah andalan lini belakang Benfica.
Tampil sejak menit awal, Lindelof mampu tampil solid di pertahanan bersama dengan Chris Smalling dan sukses membawa The Red Devils meraih tiga poin berkat gol tunggal Marcus Rashford.
"Ini bagus untuk kembali ke sini dan merih kemenangan. Saya datang ke sini ketika saya berusia 17 tahun dan saya berkembang di sini, jadi ini akan selalu menjadi tempat spesial," ujarnya usai pertandingan.
"Kami memiliki kendali penuh permainan. Mereka punya beberapa peluang di babak pertama, dari terlepas dari itu kami berada dalam kendali," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 September 2025 23:59
Barcelona Ingin Pangkas Harga Transfer Marcus Rashford, Manchester United Siap Berperang
-
Liga Inggris 22 September 2025 23:23
Ronaldinho Pernah Bilang Eks Pemain MU ini Bisa Raih Ballon d'Or
-
Liga Inggris 22 September 2025 22:46
Kelakuan Harry Maguire Bikin MU Terancam Investigasi Premier League
-
Liga Italia 22 September 2025 16:00
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 23 September 2025 08:38
-
Bolatainment 23 September 2025 08:28
-
Liga Champions 23 September 2025 08:11
-
Olahraga Lain-Lain 23 September 2025 08:05
-
Olahraga Lain-Lain 23 September 2025 08:02
-
Liga Spanyol 23 September 2025 07:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 10 Transfer Chelsea Era Roman Abramovich yang Biki...
- Melihat Besaran Gaji Cristiano Ronaldo dari Masa k...
- 5 Transfer Termahal Manchester United Era Erik Ten...
- Peta Panas Pelatih Premier League: Slot Nyaman, Am...
- 6 Pemain Top yang Gabung Klub Liga Arab Saudi Musi...
- Deretan Pemain dengan Gaji Fantastis di La Liga 20...
- 3 Klub Premier League yang Bisa Rekrut Gianluigi D...