
Bola.net - - Mantan defender Manchester United Paul Parker memuji Jose Mourinho karena telah berhasil menghadirkan kembali 'fear factor' alias kembali membuat Setan Merah kembali ditakuti oleh lawan-lawannya.
Pujian tersebut dilontarkan oleh Parker setelah Setan Merah berhasil memungkasi pertandingan perdananya di grup A Liga Champions dengan mulus. Bermain di Old Trafford lawan FC Basel, Rabu , United menang telak dengan skor 3-0.
Sebelumnya, United sendiri juga berhasil memenangkan tiga dari empat pertandingan yang mereka lalui di Premier League. Mereka menghajar West Ham dan Swansea City dengan skor 4-0, plus Leicester City dengan skor 2-0, sementara satu laga berakhir imbang 2-2 yakni saat lawan Stoke City.
Performa Setan Merah saat ini membuat Parker terkesan. Ia menyebut penampilan Paul Pogba dan kawan-kawan sudah jauh meningkat ketimbang musim lalu.
Manchester United
"Ada perbedaan besar antara tim musim lalu, yang merupakan tim spesialis imbang, ke tim musim ini," buka Parker pada Alan Brazil Sports Breakfast.
"Mereka membunuhi tim-tim lawan. Mereka bisa berangkat dan hanya memenangi pertandingan dengan skor 1-0, tapi malah menang tiga atau empat gol hanya dengan kekuatan semata. Mereka mendominasi tim-tim lawan dengan kekuatan belaka," pujinya.
"Manchester United mendapat faktor ketakutan itu kembali, dan mereka mendapatkannya kembali dengan sangat cepat (di bawah Jose Mourinho)," serunya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)

