
Bola.net - - Bos Real Madrid, Zinedine Zidane, mengakui bahwa menghadapi di partai final Liga Champions akan jadi sesuatu yang spesial bagi dirinya.
Zidane pernah menjalani karir di Turin, sebelum Madrid memboyongnya ke Bernabeu dengan nilai transfer yang memecahkan rekor dunia kala itu.
Usai pensiun, Zidane sempat memutuskan untuk mendalami karir sebagai manajer. Ia baru ditunjuk menangani Los Blancos pada paruh musim 2015/16, namun sejauh ini sudah sanggup memenangkan masing-masing satu trofi La Liga, Liga Champions, dan Piala Dunia Antarklub.
Zidane bisa mencatat sejarah dengan membawa Madrid menjadi tim pertama yang mampu memenangkan Liga Champions dua kali beruntun, jika mereka sanggup menundukkan tim lamanya, Juventus, di Cardiff akhir pekan ini.
Zinedine Zidane 1998, Zinedine Zidane 2017
Legenda Prancis itu lantas mengatakan di AS: "Juventus menjalani musim yang hebat."
"Saya tidak akan banyak bicara soal kekuatan atau kelemahan mereka. Kita tahu bahwa mereka tim yang hebat dan sudah membuktikannya. Ini akan menjadi final yang luar biasa antara dua tim yang layak berada di sini."
"Ini akan spesial untuk saya. Saya berada di Juventus selama lima tahun, klub hebat yang membantu saya berkembang dan menjadi seorang pria, tumbuh sebagai pribadi, dan sebagai pemain. Juventus akan selalu mendapat tempat istimewa di hati saya, namun begitu kami mulai, saya akan ada di sisi lain bersama Real Madrid dan hanya akan memikirkan tim."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 24 Oktober 2025 12:088 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
-
Liga Italia 24 Oktober 2025 10:26
LATEST UPDATE
-
News 24 Oktober 2025 15:23 -
Liga Champions 24 Oktober 2025 15:15 -
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025 15:02 -
Otomotif 24 Oktober 2025 14:34 -
Otomotif 24 Oktober 2025 14:29 -
Liga Inggris 24 Oktober 2025 13:34
MOST VIEWED
- Kenan Yildiz, Real Madrid, dan Stadion Bernabeu: Mimpi Masa Kecil yang Jadi Kenyataan!
- Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
- Hasil Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Bantai Tim Tamu, Gyokeres Sumbang Dua Gol
- Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Pi...
- 5 Klub yang Bisa Jadi Tujuan Robert Lewandowski Se...
- 3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut J...
- Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik...
- Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim ...
- 6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantast...
- Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier Le...
















:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/1813599/original/022311000_1514370644-000_UR5C8.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5384102/original/046932800_1760754888-WhatsApp_Image_2025-10-17_at_15.32.31.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5344951/original/017492000_1757497182-1000592086.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5069811/original/049538400_1735371310-Heri-Gunawan-1.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5298697/original/042202800_1753770072-20250729_085143.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5390628/original/097283200_1761285700-bocah_hidrosefalus_di_kudus_koma_lima_hari.jpg)

