
Bola.net - Kepergian legenda Persija Jakarta, Sofyan Hadi untuk selama-lamanya membuat Bambang Pamungkas merasa sangat kehilangan. Terlebih, almarhum bukanlah sosok asing bagi pria yang akrab disapa Bepe ini.
Beberapa tahun silam, Bepe pernah merasakan tangan dingin Sofyan saat menjadi pelatih. Tepatnya pada 2001.
Kala itu, Bepe menjadi aktor penting kemenangan tim ibu kota atas PSM Makassar pada partai final Liga Indonesia. Di laga tersebut, ia berhasil mencetak dua gol untuk Persija.
“Sebagai pemain yang pernah merasakan tangan dingin beliau sebagai pelatih, tentu saya sangat kehilangan. Doa terbaik untuk beliau dan keluarga yang ditinggalkan. Semoga khusnul khatimah,” ujar Bepe.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Duka untuk Keluarga Besar Persija
Kesuksesan tak hanya diraih Sofyan kala menjadi pelatih. Saat jadi pemain, tiga gelar berhasil ia berikan untuk Persija, yaitu pada 1973, 1975, dan 1979.
Oleh sebab itu menurut Bepe, kepergian almarhum bukan hanya jadi kabar duka bagi Persija. Namun juga untuk masyarakat Indonesia.
“:Berhasil membawa Persija Jakarta menjadi juara baik sebagai pemain maupun pelatih, tentu membuat Coach Sofyan Hadi melekat di hati kami, keluarga besar Persija Jakarta,” imbuh Bepe.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)

