
Bola.net - - PSBI Blitar menjamu Martapura FC pada pekan ke-11 Grup 5 Liga 2, Minggu (13/8) sore. Pertandingan ini digelar di Stadion Aryo Blitar dimenangkan oleh Martapura dengan skor 2-0. Laga digelar dengan kondisi lapangan yang buruk.
Namun, cerita yang menarik tentang laga tersebut bukan tersaji pada duel antar pemain kedua tim. Tapi kondisi lapangan yang jadi venue pertandingan PSBI melawan Martapura.
Normalnya, lapangan yang dipakai untuk pertandingan akan nampak hijau dengan rumput yang tumbuh subur. Namun, kondisi tersebut tidak terjadi di lapangan Stadion Aryo. Nyaris tidak ada pemandangan hijau di lapangan tersebut.
Rumput yang tumbuh nampak sangat jarang sekali dan sebagai besar kering. Bahkan, beberapa permukaan lapangan nampak seperti tanah berpasir. Berikut ini adalah pemandangan buruknya lapangan Stadion Aryo:

Sebenarnya, Stadion Aryo bukanlah kandang utama bagi PSBI. Pada laga-laga kandang sebelumnya, Laskar Singo Lodro memakai stadion Penataran di Kabupaten Blitar sebagai kandang.
Kubu Martapura sebenarnya sempat melakukan protes sebelum pertandingan digelar. Namun, permintaan untuk pindah lapangan ditampik dan laga pun tetap digelar meski lapangan sangat buruk.
Pada akhirnya, Martapura menang dengan skor 2-0 dari gol Rifan Nahumaruri dan Miustaqim Ohorela. Tambahan tiga poin membuat Martapura bersaing dengan Persebaya di puncak klasemen dengan koleksi poin yang sama, 22 poin. Sementara PSBI berada di dasar klasemen Grup 5 dengan delapan poin.
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 13 Oktober 2025 17:05Resmi! Persipura CLBK dengan Rahmad Darmawan, Memori Juara Liga Indonesia 2005
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
