
Bola.net - Menpora Imam Nahrawi memastikan Piala Kemerdekaan digelar mulai 1 Agustus mendatang. Hal tersebut disampaikan Menpora usai menutup workshop Piala Kemerdekaan 2015 di Jakarta, Jumat (3/7) pagi.
Imam menyatakan bahwa sebanyak 18 klub asal Divisi Utama sudah memastikan diri untuk ambil bagian. Dengan demikian, pihaknya semakin yakin dapat menjalankan sepakbola yang amanah dan transparan.
"Sehingga, tidak hanya menguntungkan pihak-pihak tertentu saja. Kita harus berbuat lebih baik lagi dari sebelumnya," ujar Imam.
"Saya tegaskan, klub-klub jangan takut dan risau akan adanya ancaman. Sebab sekarang, sudah tidak zamannya lagi seperti itu. Negara memastikan akan hadir mendampingi. Sebab, pemilik mandat yang sesungguhnya adalah bapak-bapak ini (klub). Pemerintah, dalam hal ini Kemenpora tidak ada niat sedikitpun menghentikan ini semua," imbuhnya.
Rencananya, peserta Piala Kemerdekaan 2015 ini bakal dibagi ke dalam tiga grup yang masing-masing diisi enam klub.
Ini pembagian grup Piala Kemerdekaan 2015 selengkapnya:
(esa/pra)
Imam menyatakan bahwa sebanyak 18 klub asal Divisi Utama sudah memastikan diri untuk ambil bagian. Dengan demikian, pihaknya semakin yakin dapat menjalankan sepakbola yang amanah dan transparan.
"Sehingga, tidak hanya menguntungkan pihak-pihak tertentu saja. Kita harus berbuat lebih baik lagi dari sebelumnya," ujar Imam.
"Saya tegaskan, klub-klub jangan takut dan risau akan adanya ancaman. Sebab sekarang, sudah tidak zamannya lagi seperti itu. Negara memastikan akan hadir mendampingi. Sebab, pemilik mandat yang sesungguhnya adalah bapak-bapak ini (klub). Pemerintah, dalam hal ini Kemenpora tidak ada niat sedikitpun menghentikan ini semua," imbuhnya.
Rencananya, peserta Piala Kemerdekaan 2015 ini bakal dibagi ke dalam tiga grup yang masing-masing diisi enam klub.
Ini pembagian grup Piala Kemerdekaan 2015 selengkapnya:
Grup A: PSMS Medan, PSPS Pekanbaru, Persires Kuningan, Lampung FC, Kalteng Putra, Martapura FC
Grup B: Perserang, Cilegon United, Persika Karawang, PSIR Rembang, Persip Pekalongan, Persidago Gorontalo
Grup C: Persepam MU, Persebo Jaya Bondowoso, Madiun Putra, Persekap Pasuruan Jaya, Persatu Tuban, Persinga Ngawi. [initial]
Jangan Lewatkan!
- PSSI Yakin Wasit dan Perangkat Pertandingan Tak Ikut Turnamen Tim Transisi
- Pekan Ini, Tim Transisi Juga Gelar Penyegaran Perangkat Pertandingan
- Ini Agenda Workshop Klub-Klub Peserta Piala Kemerdekaan
- Lebih 20 Klub Siap Ikuti Piala Kemerdekaan
- Sudah 22 Klub Kembalikan Formulir Piala Kemerdekaan
- Tunggu Pengembalian Formulir Piala Kemerdekaan, Tim Transisi Gelar Workshop
Advertisement
Berita Terkait
-
Olahraga Lain-Lain 15 Desember 2025 16:55Konsisten di Jalur Emas, Indonesia Lampaui Target Harian SEA Games 2025
-
News 12 Desember 2025 15:36Bonus Emas SEA Games 2025 Tembus Rp1 Miliar, Menpora Erick: Bukti Cinta Presiden Prabowo
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Januari 2026 16:51 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 16:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 16:26
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)
