
Bola.net - Berhasil menembus semifinal SCM Cup 2015 membuat pelatih Persebaya Surabaya, Ibnu Grahan lega. Namun Ibnu tak bisa berleha-leha. Sebab ia masih belum menuntaskan pekerjaan rumahnya, yakni memoles lini depan.
Ibnu mengakui bahwa kinerja lini depannya masih belum maksimal. Dari tiga gol yang sudah dijaringkan, dua di antaranya adalah buah dari tendangan penalti Otavio Dutra. Sedangkan satu gol lainnya disumbangkan Ilham Udin Armaiyn.
Menurut Ibnu, lini depan Persebaya sebenarnya tampil sesuai dengan apa yang diinginkan. Tapi ada satu yang kurang. Yakni penyelesaian akhir yang terbilang lemah. "Seperti pertandingan lawan Sriwijaya FC. Banyak peluang kami yang bisa digagalkan kiper lawan," jelas Ibnu.
"Ada banyak peluang yang kami ciptakan, namun belum bisa menjadi gol. Ini yang harus kami perbaiki," sambung eks gelandang Persebaya era 90an ini. Sejauh ini Persebaya hanya memiliki Agung Supriyanto dan David Bala di lini depan. Namun status Bala masih seleksi. (faw/dzi)
Ibnu mengakui bahwa kinerja lini depannya masih belum maksimal. Dari tiga gol yang sudah dijaringkan, dua di antaranya adalah buah dari tendangan penalti Otavio Dutra. Sedangkan satu gol lainnya disumbangkan Ilham Udin Armaiyn.
Menurut Ibnu, lini depan Persebaya sebenarnya tampil sesuai dengan apa yang diinginkan. Tapi ada satu yang kurang. Yakni penyelesaian akhir yang terbilang lemah. "Seperti pertandingan lawan Sriwijaya FC. Banyak peluang kami yang bisa digagalkan kiper lawan," jelas Ibnu.
"Ada banyak peluang yang kami ciptakan, namun belum bisa menjadi gol. Ini yang harus kami perbaiki," sambung eks gelandang Persebaya era 90an ini. Sejauh ini Persebaya hanya memiliki Agung Supriyanto dan David Bala di lini depan. Namun status Bala masih seleksi. (faw/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 Januari 2026 17:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 17:39Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 07:00Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
-
Bola Indonesia 9 Januari 2026 14:00Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
