
Bola.net - - Timnas Indonesia U-19 mendapatkan suntikan motivasi dalam persiapan menuju Piala Asia U-19 2018. Saddil Ramdani dkk dikunjungi Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi.
Imam memantau secara serius persiapan Timnas Indonesia U-19 di Lapangan ABC Senayan, Jakarta, Kamis (10/4). Menteri asal Bangkalan, Jawa Timur ini menilai pasuka Indra Sjafri punya semangat membara menyongsong Piala Asia U-19 yang dihelat di Indonesia pada 18 Oktober - 4 November mendatang.
"Tentu kita semua berharap dan berdoa agar timnas kita ini tetap fokus dalam latihan-latihannya sehingga betul-betul menyiapkan diri secara kompak menyongsong Piala Asia U-19 ketika kita menjadi tuan rumah," ujar Imam.
"Yang kedua saya melihat semangat, ada motivasi Timnas U-19 kita ini betul-betul membara, dan ibarat api Asian Games dan Asian Para Games ini tidak pernah padam," katanya menambahkan.
Imam mendukung Timnas Indonesia U-19 yang ingin membawa harum nama negara dengan lolos ke Piala Dunia U-20 pada tahun depan di Polandia. Minimal, skuat berjuluk Garuda Nusantara itu harus melangkah ke babak semifinal Piala Asia U-19.
"Jadi harus kita rawat, kita jaga dan sudah barang tentu kita jaga bersama-sama nanti sampai betul-betul kita masuk empat besar paling tidak di Piala Asia U-19 ini sehingga kita masuk di putaran Piala Dunia," imbuh Imam.
Baca Juga:
- China U-19 Lumat Timnas Indonesia U-19
- Timnas Indonesia U-19 Ditahan Imbang Thailand U-19
- Pernah Dihantam Cedera Parah, Kiper Timnas Indonesia U-19 Ingin Buktikan Kualitas
- Absen di Turnamen Segitiga, Egy Maulana Vikri Perkuat Timnas Indonesia U-19 di Piala Asia
- Turnamen Segitiga Bukan Ajang Timnas Indonesia U-19 untuk Rotasi Pemain
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 20 Oktober 2025 09:56Selamat! Maroko Juara Piala Dunia U-20 2025 Usai Tumbangkan Argentina 2-0
LATEST UPDATE
-
Asia 22 Januari 2026 03:33 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:21 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:03 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480072/original/018787700_1769027353-al-nassr-cristiano-ronaldo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
