
Bola.net - - Persela Lamongan tampaknya masih tergantung Ivan Carlos Franca Coelho. Buktinya tanpa Ivan Carlos Laskar Joko Tingkir harus bersusah payah untuk bisa mengalahkan Sriwijaya FC di Stadion Surajaya, Lamongan, Kamis (01/6) lalu.
Persela bahkan sempat tertinggal lebih dulu atas Sriwijaya melalui gol Alberto Goncalves. Untungnya, mereka mampu membalikkan keadaan melalui gol penalti Samsul Arif dan gol pemain belakang Aang Suparman yang membuat laga berakhir dengan kemenangan 2-1.
Menurut Asisten Pelatih Persela, Ragil Sudirman, absennya penyerang asal Brasil itu memang cukup berpengaruh bagi Persela. Sehingga tim pelatih harus memutar otak untuk bisa memaksimalkan pemain yang ada.
"Sebetulnya, kalau tidak ada Ivan Carlos berpengaruh, tapi kami berusaha memaksimalkan pemain yang ada," ungkap Ragil kepada Bola.net, Jumat (02/6).
Menurut Ragil, Ivan Carlos merupakan salah satu top skor Liga 1 yang sudah mengemas lima gol dari tujuh kali penampilannya. Jadi, sangat pantas jika Persela sangat berharap besar pada penyerang yang kini berusia 27 tahun.
"Kalau ada Ivan Carlos malah tambah bagus dan itu yang memang kita inginkan," tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 26 September 2025 02:46
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
