
Bola.net - - Persija Jakarta akan kembali bermarkas di Stadion Utama Gelora Bung Karno dalam waktu dekat. Untuk menjamu wakil Filipina, Ceres Negros pada matchday keempat Grup G Piala AFC 2019, tim ibu kota bakal memakai venue berkapasitas 77.193 tempat duduk itu.
Rencananya, Persija akan menjamu wakil Filipina tersebut pada 23 April. Tiga hari menjelang pertandingan, tim berjuluk Macan Kemayoran itu ternyata belum mendapatkan izin dari Polda Metro Jaya.
Meski begitu, panitia pelaksana (panpel) pertandingan Persija telah mengantongi rekomendasi dari Polres Jakarta Pusat. Kini, tinggal menunggu Polda Metro Jaya memberikan lampu hijau.
"Rekomendasi dari Polres Jakarta Pusat sudah ada. Kami menunggu dari Polda Metro Jaya," ujar Ketua panpel Persija, Haen Rahmawan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Mencetak Banyak Tiket
Untuk pertandingan melawan Ceres Negros, panpel Persija mencetak puluhan ribu tiket. Jumlahnya mencapai 60.500 lembar.
Padahal, pertandingan nanti akan digelar pada hari biasa plus jam kerja pula. Kick off pun bakal dimulai pada pukul 15.30 WIB. "Kami panpel Persija Jakarta mencetak 60.500 tiket untuk pertandingan melawan Ceres-Negros," imbuh Haen.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

