
Bola.net - Jelang bergulirnya kembali Shopee Liga 1 2020, seluruh anggota Persikabo akan dites swab. Tes usap tersebut rencananya bakal digelar pada 23 September.
Nantinya, hasilnya akan diberikan kepada PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator kompetisi. Tes swab memang jadi prosedur wajib bagi tim-tim peserta sebelum Liga 1 musim ini diputar lagi mulai 1 Oktober mendatang.
"Insya Allah kami akan melakukan tes swab terhadap semua pemain, tim pelatih, dan ofisial. Rencananya akan dilaksanakan di mes tim Rabu nanti," ujar Dokter tim Persikabo, Septi Mandala, Senin (21/9).
"Hasilnya tentu nanti kita akan serahkan kepada PT Liga Indonesia Baru selaku operator kompetisi," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Harapan
Septi lantas mengungkapkan harapannya untuk tes swab lusa nanti. Ia juga meminta kepada seluruh elemen yang terlibat di dalam skuad Persikabo bisa mematuhi protokol kesehatan.
"Tentu kita berharap hasilnya negatif nanti karena memang kita selalu rutin mengecek kesehatan semua pemain dan ofisial. Dalam dua pekan, satu kali melakukan rapid test," tutur Septi.
"Tim dokter berharap semua individu yang ada dalam tim tetap menjalankan protokol kesehatan dengan ketat agar kita bisa mengikuti kompetisi Liga 1 dengan aman dan nyaman serta sehat sampai selesai," imbuhnya.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)

