
Bola.net - - David Moyes kabarnya tak masuk dalam pertimbangan Everton sebagai pengganti Ronald Koeman untuk menjadi manajer anyar di Goodison Park.
Moyes adalah salah satu nama yang paling difavoritkan untuk menjadi suksesor pria Belanda, yang dipecat kemarin sore setelah timnya menelan kekalahan 2-5 di kandang sendiri atas Arsenal.
Pria Skotlandia sebelumnya menghabiskan 11 tahun karirnya di Goodison Park antara 2002 hingga 2013, membantu klub masuk ke Liga Champions, namun karirnya justru mengalami penurunan sejak ia gagal di Manchester United, Real Sociedad, dan Sunderland.
David Moyes
The Mirror mengatakan bahwa Moyes sama sekali tak masuk hitungan manajemen Everton, meski ia masih dipertimbangkan oleh FA Skotlandia untuk menggantikan posisi Gordon Strachan di tim nasional.
Manajer Everton U-23, David Unsworth, juga difavoritkan untuk menggantikan Koeman, sementara nama-nama seperti Sean Dyche, Carlo Ancelotti, dan Chris Coleman juga difavoritkan untuk mengisi posisi manajer yang tengah lowong di Merseyside.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)

