
Bola.net - - Pelatih Manchester City, Josep Guardiola mengatakan bahwa dirinya senang dengan apa yang ditunjukkan Pablo Zabaleta saat melawan Watford.
Zabaleta sendiri pada pertandingan tersebut dipercaya tampil sebagai bek kanan. Bek asal Argentina tersebut bahkan mencetak gol pertama The Citizens setelah menerima umpan dari Kevin de Bruyne.
Manchester City sendiri akhirnya menang dengan skor 2-0 setelah David Silva memastikan tiga poin lewat golnya empat menit sebelum waktu normal pertandingan berakhir.
"Kami perlu semangatnya, dia bagian dari sejarah ini dan bermain baik dengan dan tanpa bola," ujarnya.
"Di lapangan dan di ruang ganti, dia penting bagi kami," tandasnya.
Tambahan tiga poin ini sendiri membawa Manchester City kini berada di posisi keempat dengan 33 poin dari 16 pertandingan. Mereka tertinggal satu poin dari peringkat ketiga dan kedua, serta tujuh poin dari peringkat pertama, Chelsea.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Januari 2026 11:01Kalahkan Solskjaer, Michael Carrick Bakal Jadi Pelatih Interim Baru MU?
-
Liga Inggris 12 Januari 2026 10:27Manchester United Bakal Umumkan Manajer Interim Baru Paling Lambat Besok
-
Liga Inggris 12 Januari 2026 10:16 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 09:58
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 12 Januari 2026 11:58 -
Voli 12 Januari 2026 11:46 -
Bola Indonesia 12 Januari 2026 11:35 -
Otomotif 12 Januari 2026 11:25 -
Liga Spanyol 12 Januari 2026 11:13 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 11:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- Daftar 5 Wasit Terbaik Dunia 2025: Michael Oliver ...
- 3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
- 7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho...
- 6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano R...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/3620465/original/087377600_1635841743-20211102-Waspada__Cuaca_Ekstrim_Ancam_Jabodetabek-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469933/original/094415500_1768192154-Screenshot_2026-01-12_at_11.23.26.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469847/original/067748000_1768187889-AP26012072978761.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5467287/original/009416300_1767869464-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5282505/original/016040500_1752477391-20250714_102129.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1903111/original/072272200_1518697871-Mogok-Kelapa-Gading-2.jpg)

