
Chelsea dan West Ham akan saling berhadapan tengah pekan ini di babak 16 besar EFL Cup. Pertandingan itu sendiri akan dilangsungkan di markas The Hammers di Olympic Stadium.
Manajer asal Italia itu sendiri mungkin akan memainkan sejumlah pemain lapis keduanya di laga tersebut. Conte sendiri memiliki harapan khusus pada para pemain itu. Ia berharap mereka tampil apik sehingga nantinya ia bisa memainkan mereka di skuat utama saat ada pemain inti The Blues yang berhalangan tampil.
"Dalam tiga pertandingan terakhir kami bermain sangat baik, dan penting ketika Anda bermain dengan pemain yang sama, mereka percaya diri mengambil peran untuk bermain bersama," ujar Conte seperti dilansir Squawka.
"Tapi penting juga dalam pertandingan ini untuk menemukan solusi, karena jika Anda mendapatkan cedera maka penting untuk memiliki solusi yang bagus yang siap dipilih," terangnya.
"Nanti kita dapat menemukan solusi yang berbeda, tapi saya ingin para pemain memberikan jawaban yang bagus," tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Pelatih West Ham Puji Sistem Baru Chelsea
- Del Bosque: Mourinho Tak Punya Masalah dengan Conte
- Obi Mikel: Markas Baru West Ham Kurang Mengerikan
- Pedro: Saya Ingin Pensiun di Barcelona
- London Stadium Punya Area Teknis Luas, Conte Antusias
- David Luiz Tak Sabar Ingin Cetak Gol Bagi Chelsea
- Wright: Conte Sukses Bangkitkan Victor Moses
- Zaza: Conte Jenius dan Ahli Taktik
- Nicol: Conte Tak Hormati Mourinho dan MU
- Conte Siap Mainkan Youngsters Chelsea
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:12
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...