
Bola.net - - Legenda Manchester United, Ryan Giggs, belum lama ini mengkaji ulang pernyataan yang menyebut dirinya hanya bersedia melatih di Premier League.
Eks pemain Wales tersebut belum juga mendapat pekerjaan sebagai manajer sejak ia meninggalkan United di musim panas.
Pria 43 tahun sebelumnya pernah menjadi asisten David Moyes dan Louis Van Gaal di Old Trafford, namun meninggalkan Manchester tak lama usai klub menunjuk Jose Mourinho sebagai manajer baru.
Giggs sempat dikaitkan ke Swansea City dan Southampton, namun ia berkeras siap memulai karirnya dari level terbawah.
Ryan Giggs
"Saya kira usai berbicara dengan pemilik klub dan jajaran manajemen, dan mereka antusias dan memotivasi anda, maka tidak masalah anda bekerja di level apa," tutur Giggs menurut talkSPORT. "Saya kira banyak yang mengatakan saya hanya ingin melatih di Premier League - itu tidak benar."
"Saya lebih suka melatih tim League Two di mana ambisi dan filosofi mereka cocok dengan saya, ketimbang bekerja di Premier League dan tidak mendapatkan kesempatan yang adil. Saya lebih senang seperti itu, terutama untuk pekerjaan pertama saya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:42
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:20
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:50
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...