
Bola.net - Gelandang Manchester City, Yaya Toure mengungkapkan pendapatnya terkait kondisi rival sekota, Manchester United musim ini. Menurut gelandang Pantai Gading ini, United saat ini tengah menjadi 'korban' dari keanehan yang biasa terjadi di dunia sepakbola.
Kedua tim akan bertarung dalam Derby Manchester di Old Trafford malam nanti (25/03). Meski City unggul jauh di klasemen, namun Toure menganggap bahwa hal tersebut tak bisa dijadikan patokan perbedaan kualitas kedua tim.
"Sepakbola terkadang sangat aneh, misalnya United musim ini. Dalam satu pertandingan mereka bisa bermain luar biasa, namun melempem di laga lainnya. Kami tak boleh terlalu memikirkan posisi di klasemen maupun performa mereka saat ini," ungkap gelandang bernomor punggung 42 ini seperti dilansir situs resmi klub.
"Kami harus bermain sebaik mungkin dan mencoba membawa pulang tiga angka dari laga tersebut. Kami ingin meraih juara, karena itulah kami sadar tak ada ruang bagi kesalahan sekecil apapun."
Pada laga pertama di Etihad Stadium, The Citizens berhasil menang telak dengan skor 4-1 atas rival sekota mereka. Tentu Toure dan kawan-kawan ingin mengulang hasil yang sama di Old Trafford malam nanti.[initial]
(mcfc/mri)
Kedua tim akan bertarung dalam Derby Manchester di Old Trafford malam nanti (25/03). Meski City unggul jauh di klasemen, namun Toure menganggap bahwa hal tersebut tak bisa dijadikan patokan perbedaan kualitas kedua tim.
"Sepakbola terkadang sangat aneh, misalnya United musim ini. Dalam satu pertandingan mereka bisa bermain luar biasa, namun melempem di laga lainnya. Kami tak boleh terlalu memikirkan posisi di klasemen maupun performa mereka saat ini," ungkap gelandang bernomor punggung 42 ini seperti dilansir situs resmi klub.
"Kami harus bermain sebaik mungkin dan mencoba membawa pulang tiga angka dari laga tersebut. Kami ingin meraih juara, karena itulah kami sadar tak ada ruang bagi kesalahan sekecil apapun."
Pada laga pertama di Etihad Stadium, The Citizens berhasil menang telak dengan skor 4-1 atas rival sekota mereka. Tentu Toure dan kawan-kawan ingin mengulang hasil yang sama di Old Trafford malam nanti.[initial]
Baca Juga
- Pellegrini: Menang 5-0 Modal Penting Jelang Derby Manchester
- Diminati Duo Manchester, Bek Celtic Isyaratkan Pindah
- Butuh Winger Kiri, Man City Bidik Talenta Senegal
- Serius Buru Mangala, The Citizens Sebut Nominal Tawaran
- Pellegrini: City Incar Kemenangan, Bukan Trofi
- Pellegrini Senang City Masih Punya Tabungan Laga
- Review: Toure Tiga, City Sempurna
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:50
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:27
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
News 22 Oktober 2025 08:00
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...