
Bola.net - Ada kabar baik untuk Inter Milan. Nerazzurri dipastikan tidak akan ditinggal oleh Alessandro Bastoni di musim panas nanti.
Bastoni saat ini merupakan pemain yang krusial bagi Inter. Sang bek menjadi dinding yang kokoh bagi pertahanan La Beneamata dalam tiga tahun terakhir.
Performa apik bek 25 tahun tersebut menarik perhatian sejumlah klub top Inggris. Sebut saja Chelsea, Manchester United dan Manchester City dilaporkan berminat untuk merekrut bek Timnas Italia tersebut.
Meski begitu, Bastoni menekankan bahwa ia tidak punya rencana untuk meninggalkan Inter di musim panas nanti. "Saya bisa melihat bahwa masa depan saya ada di Inter," ujar Bastoni kepada Gazzetta Dello Sport.
Simak komentar lengkap sang bek di bawah ini.
Momen Spesial

Bastoni menyebut bahwa ia tidak berminat meninggalkan Inter Milan. Pasalnya ia masih bahagia bermain bersama Nerazzurri.
Ia merasa bisa mendapatkan banyak momen spesial bersama Inter, sehingga ia ingin lanjut di sana.
"Saya merasakan perasaan yang spesial di klub ini. Jadi untuk saat ini saya melihat masa depan saya berada di klub ini," sambung Bastoni.
Ingin Jadi Kapten

Lebih lanjut, Bastoni juga mengaku punya satu impian yang belum ia raih bersama Inter Milan.
Sang bek mengaku punya angan-angan untuk mengenakan ban kapten Inter Milan di masa depan.
"Suatu hari nanti, saya ingin menjadi kapten tim ini," pungkasnya.
Laga Berikutnya

Bastoni dan skuat Inter Milan saat ini mempersiapkan diri untuk lanjutan Serie A 2023/2024.
Nerazzurri dijadwalkan akan menghadapi Cagliari pada hari Senin (15/4/2024) dini hari nanti.
Klasemen Serie A
Sumber: Gazzetta Dello Sport
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 28 November 2025 00:23 -
Liga Spanyol 27 November 2025 23:44Nico Paz Semakin Dekat ke Real Madrid meski Chelsea dan Tottenham Mengincar
-
Liga Italia 27 November 2025 21:35Gian Piero Gasperini Ubah Roma Menjadi Penantang Serius Scudetto
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 28 November 2025 04:27 -
Liga Champions 28 November 2025 04:14 -
Tim Nasional 28 November 2025 04:05 -
Liga Eropa UEFA 28 November 2025 01:00 -
Liga Eropa UEFA 28 November 2025 01:00 -
Liga Eropa UEFA 28 November 2025 01:00
MOST VIEWED
- 5 Pelajaran dari Derby Milan: Ada Pulisic Rossoneri tak Butuh Striker Baru, Amankan Maignan, Hingga PR Besar Allegri
- AC Milan Didesak untuk Perpanjang Kontrak Mike Maignan, Tidak Melakukannya Adalah Sebuah Kejahatan
- Curhatan Christian Pulisic Setelah Antarkan Milan Sikat Inter di Derby Della Madonnina
- Inter Kehilangan Denzel Dumfries Lebih Lama dari Perkiraan
HIGHLIGHT
- 7 Pemain dengan Jumlah Assist Terbanyak Sepanjang ...
- 10 Pemain Termuda Sepanjang Sejarah Liga Champions...
- 4 Calon Pengganti Benjamin Sesko di Manchester Uni...
- 8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Prem...
- Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dar...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5057608/original/085918800_1734597170-WhatsApp_Image_2024-12-19_at_14.07.11.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5424802/original/046274400_1764156227-1764149179125.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5426082/original/031142500_1764254739-IMG_8332.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5426067/original/038775700_1764252523-1000266922.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5426013/original/006585400_1764246592-Pelajar_di_Ngawi_keracunan_diduga_usai_santap_MBG.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5425958/original/004778500_1764244346-Pelaku_pembakaran_pasar_di_Bengkulu.png)

