
Bola.net - - Manajer umum Giuseppe Marotta menegaskan bahwa Juventus tak akan mendatangkan Keita Balde Diao atau Patrik Schick pada musim panas ini.
Nama penyerang Lazio, Keita Balde absen dari sesi latihan tim saat dia mencoba untuk memaksakan transfernya ke Juventus. Namun transfer tersebut tak terwujud karena soal harga yang diminta Lazio dinilai terlalu tinggi hingga akhirnya Juventus mencabut minat mereka.
Schick, sementara itu, sudah nyaris bergabung dengan Juventus pada awal musim panas ini dari Sampdoria sebelum dia gagal dalam tes medis. Namun beberapa waktu lalu ada rumor bahwa Juventus menghidupkan kembali minat mereka pada penyerang Republik Ceko itu.
"Keita adalah topik yang sudah ditutup, sama seperti Schick adalah topik yang sudah ditutup," ujarnya.
"Sangat mudah bagi anda (media) untuk mengatakan Milan, Juventus atau Roma, tapi bagi kami ini adalah topik yang sudah ditutup," sambungnya.
Sementara itu dia juga tak memungkiri bahwa masih ada kemungkinan mereka mendatangkan pemain baru. Satu nama yang santer adalah bek Ezequiel Garay.
"Kami baik sebagaimana kami, mungkin akan ada beberapa peluang untuk mendatangkan pemain baru. Ezequiel Garay? Dia pemain top, tapi ini sulit," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 11 Januari 2026 02:45 -
Liga Italia 10 Januari 2026 23:47 -
Liga Italia 10 Januari 2026 17:00Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
-
Liga Italia 10 Januari 2026 09:45Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
-
Liga Italia 10 Januari 2026 05:00
LATEST UPDATE
-
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026 04:33 -
Liga Italia 11 Januari 2026 02:45 -
Liga Spanyol 11 Januari 2026 02:00 -
Liga Inggris 11 Januari 2026 01:49 -
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026 01:30 -
Liga Spanyol 11 Januari 2026 00:10
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 3 Pemain yang Bisa Cabut dari Arsenal pada Bursa T...
- 6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jend...
- 6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469153/original/002103800_1768069171-Juara_D_Academy_7_Tasya.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4565133/original/042559100_1693974529-Screenshot_20230906_103932_WhatsApp.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469147/original/050846600_1768066223-Rakernas_PDIP__2_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469146/original/021352500_1768065797-Kampung_mati_akibat_banjir_bandang_di_Tapanuli_Selatan.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469145/original/035029800_1768065250-Gempa_Bali.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469123/original/055074300_1768062401-Gempa_guncang_Talaud_Sulut.png)

