
Bola.net - Bek Cagliari, Tommaso Augello, layak dinobatkan sebagai Man of the Match di pertandingan melawan AS Roma, Senin (19/08/2024) dini hari WIB.
Cagliari menjamu Roma di giornata 1 Serie A 2024/2025 di Sardegna Arena. Pertandingan ini berlangsung sangat alot.
Kedua tim mendapat beberapa peluang. Sayangnya tak ada yang bisa mencetak gol.
Hanya peluang Artem Dovbyk saja yang hampir berbuah gol tapi mengenai mistar gawang. Laga ini pun berakhir imbang 0-0.
Augello Man of the Match
Beberapa pemain Cagliari tampil cukup apik di pertandingan melawan AS Roma ini. Salah satunya adalah bek kiri mereka yakni Tommaso Augello.
Ia melakukan tugasnya dalam bertahan dengan baik. Augello juga kerap membantu timnya membangun serangan.
Augello pun mendapat rating 7.76 di laga ini dari laman WhoScored. Rating itu merupakan yang tertinggi di antara semua pemain Cagliari dan AS Roma.
Ratingnya melebihi Razvan Marin (7.26) dan Simone Scuffet (7.47). Alhasil ia pun layak dinobatkan sebagai Man of the Match.
Statistik Augello
Dari laman WhoScored, Tommaso Augello mengkreasikan satu kaypass. Empat dribel sukses juga ia hasilkan di laga lawan AS Roma ini.
Empat umpan silang ia lepaskan di laga ini. Namun tak ada yang sampai ke sasaran.
Enam umpan panjang juga dicatatkan oleh Augello. Namun hanya satu yang sampai ke target.
Augello mencatatkan dua tekel sukses dan tiga intersep. Ia juga melakukan lima sapuan dan dua blok.
Klasemen Serie A
(WhoScored)
Baca Juga:
- Hasil Cagliari vs AS Roma: Skor 0-0
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2024/2025
- AC Milan-nya Fonseca Masih Butuh Banyak Perbaikan
- Debut Alvaro Morata di Serie A: AC Milan Nyaris Kalah, Untung Ada Gol Menit 90+5
- Morata: Andai Ada 5 Menit lagi
- Rapor Pemain AC Milan saat Nyaris Dikalahkan Torino dalam Debut Alvaro Morata
- Simone Inzaghi Kecewa Inter Milan Gagal Menang
- Jadwal Lengkap Serie A 2024/2025
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 13:59 -
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 13:42 -
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

