
Bola.net - - Bintang Juventus, Stefano Sturaro baru-baru ini melontarkan pujian kepada rekan setimnya, Gonzalo Higuain. Sturaro menyebut bahwa Higuain tidak membutuhkan umpan yang bagus untuk mencetak gol, karena ia bisa mencetak gol dari mana saja.
Striker Timnas Argentina itu bergabung dengan Juventus pada musim panas ini. Ia didatangkan dari Napoli dengan nilai yang cukup fantastis yaitu sebesar €90 Juta.
Higuain sendiri sukses menunjukkan bahwa ia memang pantas dibayar mahal oleh Juventus. Ia tercatat sudah mencetak 25 gol di semua kompetisi bagi Si Nyonya Tua sejauh ini.
Gonzalo Higuain
Sturaro yang merupakan rekan setim Higuain menyebut bahwa Higuain merupakan striker yang sangat bagus di mana ia tidak butuh banyak ruang untuk mencetak gol. "Ketika saya sedang ngopi dnegan Stefano, dia bercertia soal Gonzalo Higuain kepada saya," tutur agen Sturaro, Carlo Volpi kepada Football italia
"Dia mengatakan: 'Carlo, kamu bisa memberikan segala jenis dan posisi bola kepadanya, dan dia akan mencetak gol. Dia bisa melakukan tembakan dari mana saja. Anda tidak perlu memberikan umpan yang bagus kepadanya, karena dia adalah seorang pemenang." tutup agen Sturaro tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 31 Januari 2026 23:23Hasil Pisa vs Sassuolo: Jay Idzes Stop Gol Pisa di Garis Gawang
-
Liga Italia 31 Januari 2026 23:04 -
Liga Italia 31 Januari 2026 22:51Parma vs Juventus: Deretan Statistik yang Menegaskan Superioritas Bianconeri
-
Liga Italia 31 Januari 2026 22:45 -
Liga Italia 31 Januari 2026 22:35Peluang Inter Milan Perlebar Jarak di Puncak Klasemen Serie A
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 1 Februari 2026 01:01 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 01:00 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 00:40 -
Liga Spanyol 1 Februari 2026 00:02 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 00:01 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 23:57
MOST VIEWED
- Inter Milan Selangkah di Depan AC Milan dan Juventus dalam Perburuan Mantan Bek Sayap Arsenal
- Usaha AC Milan Membuahkan Hasil, Jean-Philippe Mateta OTW ke San Siro
- Nasib Napoli dan Conte Usai Tersingkir dari Liga Champions: Boncos 10 Juta Euro dan Ultimatum Datang!
- Jesse Lingard Segera Comeback, Serie A Jadi Tujuan Paling Realistis
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489313/original/098580800_1769840358-1000963455.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5402785/original/087846500_1762294274-mikel_arteta__2_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489423/original/063719600_1769859359-1000328194.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489490/original/044862500_1769873842-1000154253.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5061650/original/054362000_1734882814-000_36RA2QV.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489426/original/090773100_1769860369-1000964367.png)

