
Bola.net - - Pertandingan Grup F Kualifikasi Piala Dunia Zona Eropa mempertemukan Malta melawan Inggris. Pertandingan ini dilangsungkan di Ta'Qali National Stadium pada hari Sabtu .
Inggris yang sangat diunggulkan sempat mengalami kesulitan membuka pertahanan tuan rumah. Namun pada menit-menit akhir, keran gol Inggris terbuka lancar dan mereka pun bisa meraih kemenangan 4-0 lewat brace Harry Kane dan gol dari Ryan Bertrand dan Danny Welbeck.
Berikut adalah video highlights pertandingan tersebut:
Susunan pemain Malta: Andrew Hogg, Andrei Agius, Zach Muscat, Samuel Magri, Joseph Zerafa (Ryan Camilleri), Steve Borg, Bjorn Kristensen, Stephen Pisani, Ryan Fenech (Paul Fenech), Andre Schembri (Michael Mifsud), Jean-Paul Farrugia.
Susunan pemain Inggris: Joe Hart, Phil Jones, Gary Cahill, Ryan Bertrand, Kyle Walker, Dele Alli (Jamie Vardy), Jordan Henderson, Jake Livermore, Harry Kane, Raheem Sterling (Marcus Rashford), Alex Oxlade-Chamberlain (Danny Welbeck).(sa/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 12 Desember 2025 16:57Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 3 Januari 2026 03:00 -
Liga Italia 3 Januari 2026 02:45 -
Piala Dunia 3 Januari 2026 00:49 -
Liga Inggris 3 Januari 2026 00:30 -
Liga Italia 3 Januari 2026 00:17 -
Liga Inggris 3 Januari 2026 00:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 3 Pemain Terbaik Dunia Versi Luka Modric: Lamine Y...
- 5 Pemain yang Bisa Dibidik Liverpool di Januari Ji...
- Salah hingga Drogba, 7 Pemain Terhebat yang Tak Pe...
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461330/original/076904400_1767371828-1000888152.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461241/original/028256500_1767349781-IMG_7311.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461317/original/005287200_1767368421-IMG_6209.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5461315/original/017165100_1767366829-ekspresi-prabowo-dengar-pemikiran-ahy-soal-pemulihan-pasca-bencana-di-aceh-c08beb.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5461312/original/069463400_1767366193-prabowo-dinynyiri-3c8419.jpg)
