Bola.net - Shakhtar Donetsk vs Real Madrid berujung imbang 1-1 dalam partai matchday 4 fase grup Liga Champions 2022/2023 yang digelar di Polish Army Stadium, Rabu (12/10/2022) dini hari WIB.
Shakhtar Donetsk memimpin lewat gol Oleksandr Zubkov di awal babak kedua. Namun, kemenangan tuan rumah sirna di menit-menit akhir setelah Antonio Rudiger mencetak gol penyeimbang.
Berkat hasil ini, Real Madrid masih kokoh di puncak klasemen Grup F dengan poin 10, sedangkan Shakhtar Donetsk menduduki peringkat tiga dengan poin 6.
Susunan Pemain

Shakhtar Donetsk: Anatoliy Trubin; Yukhym Konoplya, Valeriy Bondar, Mykola Matviyenko, Bohdan Mykhailichenko; Taras Stepanenko; Oleksandr Zubkov (Lucas Taylor 81'), Artem Bondarenko, Heorhii Sudakov (Neven Djurasek 81'), Mykhailo Mudryk (Ivan Petryak 85'); Lassina Traore (Danylo Sikan 76').
Real Madrid: Andriy Lunin; Lucas Vazquez, Antonio Rudiger, Nacho, Ferland Mendy (David Alaba 68'); Federico Valverde (Eduardo Camavinga 68'), Toni Kroos, Aurelien Tchouameni (Luka Modric 57'); Rodrygo (Marco Asensio 68'), Karim Benzema, Eden Hazard (Vinicius Junior 57').
Baca juga:
- Real Madrid Hampir Kalah dari Shakhtar, Rudiger Real Hero, Mainnya Gini Amat, Ketar-Ketir Lawan Barc
- Pengorbanan Rudiger Ketika Cetak Gol ke Gawang Shakhtar: Bocor, 20 Jahitan di Kepala!
- Kaki Xavi Gatal Ingin Main Langsung Lawan Inter Milan
- Kylian Mbappe si Bos Kecil PSG: Bertahan Demi Uang, Pamer Ego, dan Sekarang Ingin Pergi?
- Sampai Diulang 3 Kali! Templat Gol Real Madrid dari Umpan Toni Kroos ke Antonio Rudiger
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 08:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
