
Bola.net - Borneo FC berhasil mengalahkan Madura United 2-1 di laga pekan ke-19 Shopee Liga 1 2019 di Stadion Segiri, Rabu (18/9/2019).
Pertandingan yang disiarkan langsung oleh Indosiar ini berlangsung dengan ketat dan seru. Kedua tim saling adu serangan.
Madura United sempat unggul terlebih dahulu melalui gol Alberto Goncalves. Namun Borneo FC membalas melalui gol M. Sahrin Amrullah.
Borneo kemudian berbalik unggul melalui penalti Lerby Eliandry. Gol ini tercipta dari titik penalti.
Highlights Pertandingan:
Kemenangan ini membuat Borneo FC sekarang mengemas 29 poin. Posisi mereka di klasemen naik dan sekarang berada di peringkat empat.
Sementara itu Madura United berada di posisi tiga klasemen sementra Shopee Liga 1 2019. Saat ini mereka mengoleksi 31 poin.
Susunan Pemain:
Borneo FC: Nadeo, Guseynov, Alsina, Sutan Samma, Eddy Gunawan, Renan Silva, Abrizal Umanailo, Suruan, Diansyah, Conti, Terens Puhiri.
Madura United: M. Ridho, Jaime, A. Rama, Bakmaz, Vermansyah, Asep Berlian, Zulfiandi, Fathier, Abimanyu, Beto, Diego Assis.
(vidio.com)
Klik Juga:
- Fans Ado Den Haag Ciptakan Hujan Boneka di Markas Feyenoord
- Highlights Shopee Liga 1 2019: Persipura Jayapura 2-0 Persela Lamongan
- Highlights Shopee Liga 1 2019: Badak Lampung FC 1-1 PSM Makassar
- Highlights Shopee Liga 1 2019: Persija Jakarta 2-1 PSIS Semarang
- Video: Ruang Ganti Napoli yang Ambyar
- Video: Skuat Persipura dan Persija Mengheningkan Cipta untuk Almarhum Presiden BJ Habibie
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5354436/original/075958900_1758252125-Geovany_Quenda.jpg)
