
Bola.net - - Pelatih Timnas Inggris, Gareth Southgate punya alasan mengapa ia mencadangkan Marcus Rashford pada pertandingan kontra Spanyol dini hari tadi. Southgate menyebut bahwa ia butuh pemain berpengalaman untuk menghadapi tim kuat seperti Spanyol, oleh karenanya ia memainkan Jamie Vardy sebagai starter.
Pada pertandingan uji coba kontra Spanyol tersebut, Southgate mencadangkan Rashford. Striker belia Manchester United itu baru dimainkan di babak kedua menggantikan Jamie Vardy.
Southgate mengakui bahwa faktor pengalaman menjadi alasan ia memilih Vardy menjadi Starter ketimbang Rashford. "Marcus adalah pemain yang kami sangat kami pertimbangkan untuk Starter, namun kami harus memilih Jamie pada laga ini" ungkap Southgate kepada ITV.
"Saya memilih Jamie Vardy menjadi starter karena dia memiliki kecepatan serta pergerakan yang bagus. Selain itu dia juga memiliki pengalaman yang lebih banyak" tandas mantan pelatih Tim U-21 Inggris tersebut.
Baca Juga:
- Pirlo Bicarakan Penalti 'Panenka' ke Gawang Joe Hart
- Iago Aspas Bahagia Jebol Gawang Inggris
- 'Rooney Dipulangkan Karena Cedera, Bukan Karena Mabuk-mabukan'
- Pelatih Inggris Komentari Cedera Adam Lallana
- Comeback Kontra Inggris, Bos Spanyol Gembira
- Debut di Timnas Spanyol, Aspas dan Herrera Dipuji Lopetegui
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 09:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 09:17
-
Otomotif 23 Oktober 2025 09:17
-
Otomotif 23 Oktober 2025 09:17
-
Otomotif 23 Oktober 2025 09:17
-
Otomotif 23 Oktober 2025 09:17
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Oktober 2025 09:56
-
piala dunia 17 Oktober 2025 04:19
-
piala dunia 16 Oktober 2025 14:28
-
piala dunia 16 Oktober 2025 10:58
-
piala dunia 16 Oktober 2025 10:46
-
piala dunia 16 Oktober 2025 10:39
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...