
Bola.net - Kapten Inggris, Steven Gerrard, mengaku tak berniat untuk mengejar rekor caps David Beckham di Piala Dunia 2014 ini.
Saat ini, caps Gerrard bersama Inggris sudah mencapai angka 111. Sementara itu, Beckham berada di mencapai 115 caps. Artinya, Stevie G memiliki peluang besar untuk melampaui raihan mantan pemain Real Madrid tersebut jika The Three Lions sukses lolos hingga ke babak perempat final.
Namun, Gerrard ternyata tak memikirkan hal tersebut sama sekali. Ia lebih mementingkan kepentingan negaranya saat ini.
"Saya tak pernah berpikir sama sekali tentang pencapaian individual," jawabnya ketika ditanya peluangnya untuk melewati caps Beckham seperti dilansir ITV.
"Ketika saya melakukan debut bagi Liverpool maupun Inggris, saya tak pernah menetapkan sebuah target. Sungguh suatu hal yang tak perlu untuk menempatkan diri Anda sendiri dalam tekanan. Dan saya juga berpikir bahwa jika saya duduk di sini sekarang, memikirkan tentang caps saya sendiri ketimbang laga kontra Italia dan bagaimana tim ini akan bermain, hal itu sungguh egois," tutur Gerrard. [initial]
(itv/dim)
Saat ini, caps Gerrard bersama Inggris sudah mencapai angka 111. Sementara itu, Beckham berada di mencapai 115 caps. Artinya, Stevie G memiliki peluang besar untuk melampaui raihan mantan pemain Real Madrid tersebut jika The Three Lions sukses lolos hingga ke babak perempat final.
Namun, Gerrard ternyata tak memikirkan hal tersebut sama sekali. Ia lebih mementingkan kepentingan negaranya saat ini.
"Saya tak pernah berpikir sama sekali tentang pencapaian individual," jawabnya ketika ditanya peluangnya untuk melewati caps Beckham seperti dilansir ITV.
"Ketika saya melakukan debut bagi Liverpool maupun Inggris, saya tak pernah menetapkan sebuah target. Sungguh suatu hal yang tak perlu untuk menempatkan diri Anda sendiri dalam tekanan. Dan saya juga berpikir bahwa jika saya duduk di sini sekarang, memikirkan tentang caps saya sendiri ketimbang laga kontra Italia dan bagaimana tim ini akan bermain, hal itu sungguh egois," tutur Gerrard. [initial]
Baca Juga:
- Fowler: Gerrard dan Lampard Akan Jadi Mentor di Skuat Inggris
- Fowler: Anak-anak Liverpool Bisa Tampil Bagus di PD 2014
- Parlour: Gerrard Lebih Baik Dari Pirlo
- Hodgson Beri Perkembangan Terbaru Kondisi Gerrard
- Gerrard Tinggalkan Latihan Timnas Inggris
- Gerrard Sebut Izaguirre Mestinya Diusir Wasit
- Gerrard: Honduras Mengerikan dan Bodoh!
- Gerrard: Capello Tidak Percaya Saya
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 14 Januari 2026 17:31Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
-
Liga Inggris 22 Desember 2025 17:21Nama Arne Slot di Liverpool Digoyang, Steven Gerrard Ambil Sikap yang tak Terduga
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Januari 2026 14:02 -
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
