
Bola.net - Portugal sukses mengandaskan Swedia dengan skor 5-2 dalam laga persahabatan internasional yang digelar di Stadion D. Afonso Henriques, Guimaraes, Jumat (22/3/2024) dini hari WIB.
Portugal yang tak diperkuat Cristiano Ronaldo tampil agresif sejak awal. Hasilnya, tuan rumah pun sudah memimpin 3-0 hingga turun minum lewat gol-gol yang dicetak Rafael Leao (24'), Matheus Nunes (33'), dan Bruno Fernandes (45').
Memasuki babak kedua, Bruno sukses mencetak gol keempat Portugal di menit ke-57. Dua menit kemudian, Viktor Gyokeres memperkecil ketinggalan Swedia menjadi 1-4.
Goncalo Ramos membawa Portugal kembali menjauh lewat golnya di menit ke-61. Jelang laga usai, Gustaf Nilsson mencetak gol untuk membuat skor menjadi 5-2 yang bertahan hingga laga usai.
Selanjutnya, Portugal bakal kembali melakoni laga persahabatan dengan menghadapi Slovenia. Sementara itu, Swedia akan berhadapan dengan Albania.
Susunan Pemain

Portugal: Rui Patricio; Nelson Semedo, Pepe, Ruben Dias, Nuno Mendes; Matheus Nunes, Joao Palhinha, Bruno Fernandes; Bernardo Silva, Goncalo Ramos, Rafael Leao.
Pelatih: Roberto Martinez.
Swedia: Robin Olsen; Emil Holm, Isak Hien, Victor Lindelof, Ludwig Augustinsson; Mattias Svanberg, Jens-Lys Cajuste; Dejan Kulusevski, Alexander Isak, Anthony Elanga; Viktor Gyokeres.
Pelatih: Jon Dahl Tomasson.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 Januari 2026 06:12Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
-
Liga Inggris 8 Januari 2026 06:01
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 8 Januari 2026 06:12 -
Liga Inggris 8 Januari 2026 06:08 -
Liga Inggris 8 Januari 2026 06:01 -
Liga Inggris 8 Januari 2026 05:50 -
Liga Spanyol 8 Januari 2026 05:38 -
Liga Inggris 8 Januari 2026 05:31
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11 -
piala dunia 2 Januari 2026 08:40 -
piala dunia 30 Desember 2025 07:39 -
piala dunia 29 Desember 2025 15:17 -
piala dunia 26 Desember 2025 09:31
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 3 Pemain yang Bisa Cabut dari Arsenal pada Bursa T...
- 6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jend...
- 6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5466125/original/094705900_1767825686-Manchester_City_s_Tijjani_Reijnders__left__and_Manchester_City_s_Erling_Haaland.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5466096/original/074851400_1767807580-Mobil_listrik_di_Medan_terbakar.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5466087/original/010693300_1767805677-Basarnas_pasang_Starlink_di_lokasi_banjir_Kepulauan_Sitaro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5459559/original/074639600_1767164765-Unima.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5400474/original/061542100_1762127241-000_82T693K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5464696/original/023500600_1767701867-1000895859.jpg)
