
Bola.net - - Pelatih Timnas Inggris, Gareth Southgate baru-baru ini memberikan pandangnnya mengenai hasil undian grup Piala Dunia 2018 mendatang. Southgate menyebut ia bersyukur timnya masuk ke dalam Grup G.
Seperti yang sudah diketahui, pada hari Jumat (1/12) malam kemarin FIFA mengadakan undian grup untuk 32 kontestan Piala Dunia 2018. Ke 32 tim itu nantinya akan dibagi ke dalam 8 grup di mana setiap grup akan mengirimkan 2 perwakilan ke babak knockout.
Timnas Inggris selaku salah satu unggulan juara tercatat tergabung di Grup G. Mereka akan bersaing dengan , Panama dan Belgia untuk memperebutkan tiket ke babak knockout.
Inggris
Southgate sendiri merasa puas dengan hasil undian yang didapatkan oleh The Three Lions tersebut. "Kami harus banyak bepergian [Di Piala Dunia] namun ada enam hari jeda antar pertandingan untuk membantu mengantisipasi cedera, dan saya merasa bersyukur mendapatkan waktu persiapan sebanyak itu," ujar Southgate kepada BBC Sports.
"Kami harus bisa beradaptasi dengan turnamen ini, namun waktu kick off kami juga cukup bagus. Saya sangat senang karena bisa beradu pengalaman dengan para pelatih yang lebih berpengalaman dan sangat menyenangkan mendapatkan tantangan baru seperti ini."
"Saya sangat bangga bisa bermain untuk negara saya dan saya sangat bangga bisa memimpin negara say bermain di turnamen ini. Saya tidak sabar menantikan turnamen ini." tutup mantan manajer TImnas Inggris U-21 tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Januari 2026 15:41Gareth Southgate Jadi Manajer Permanen MU? Begini Kata Fabrizio Romano
-
Tim Nasional 14 Januari 2026 17:31Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
-
Liga Inggris 16 Desember 2025 14:346 Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea: Ada Mantan Pelatih Manchester United
-
Piala Dunia 12 Desember 2025 16:57Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
