
Bola.net - - Timnas Spanyol jelas menjadi salah satu tim favorit di ajang Piala Dunia 2018 Rusia mendatang. Diisi pemain-pemain kuat, Spanyol selalu dinilai sebagai salah satu tim terbaik.
Mengutip fourfourtwo, Deco pun tak ketinggalan memuji kualitas tim Spanyol. Menurutnya juara Piala Dunia 2010 itu memiliki kombinasi pemain senio dan junior yang sangat baik.
Dia menilai kombinasi tersebut bisa menjadi senjata yang berbahaya jika berhasil dilakukan dengan baik. Tapi hingga kini Deco menilai hal itu belum terwujud.
Alhasil, Deco tidak bisa bertaruh banyak untuk kesuksesan Spanyol di turnamen empat tahunan itu. Dia bahkan lebih menjagokan Portugal sebagai juara bertahan Eropa.
Pelatih Baru

Terlebih, saat ini Spanyol berda di bawah pelatih anyar, Julen Lopetegui yang belum lama menangani skuat matador.
"Spanyol adalah kombinasi dari generasi yang lebih tua dan generasi muda. Mereka mencoba menemukan gaya bermain mereka biasanya, mereka memiliki pelatih baru," tegas Deco.
"Dan menemukan pemain untuk melakukan hal ini bukanlah hal mudah. Mereka sudah menjuarai banyak hal, mereka sudah memenangkan semua yang mungkin dalam beberapa tahun terakhir."
Keseimbangan Skuat

Selain itu, Deco menilai Lopetegui memiliki tugas yang tidak mudah untuk menemukan keseimbangan dalam skuatnya, yakni antara pemain senior dengan junior.
"Beberapa pemain sudah pergi dan mereka membuat perbedaan, jadi mereka berusaha merancang tim hebat berdasarkan kombinasi hebat ini."
"Mereka memiliki beberapa pemain hebat, pasti, tapi untuk menjadi skuat hebat mereka harus menemukan keseimbangan tepat," tandas Deco.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 7 Januari 2026 16:12Joan Garcia: Timnas Spanyol Itu Bonus, Tampil Bagus di Barcelona Itu Harus
-
Liga Spanyol 29 Desember 2025 14:41Krisis Lini Belakang, Barcelona Dikabarkan Siap Pulangkan Joao Cancelo?
-
Piala Dunia 19 Desember 2025 08:58Finalissima Argentina vs Spanyol: Duel Perdana Lionel Messi dan Lamine Yamal
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52 -
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49 -
Otomotif 20 Januari 2026 15:47 -
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 15:45 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 23:50 -
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
