
Sterling tak bisa membela Inggris di laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa kontra Malta dan Slovenia karena menderita cedera paha yang didapat kala membela Manchester City melawan Tottenham Hotspur akhir pekan kemarin.
Untuk menggantikannya, Townsend pun dipanggil ke skuat The Three Lions. Ini merupakan pemanggilan pertama Townsend ke timnas sejak terakhir kali ia masuk ke dalam skuat di laga persiapan Euro 2016 kontra Turki dan Australia lalu.
Townsend tampil cukup impresif sejak pindah dari Newcastle menuju Crystal Palace musim panas kemarin. Sejauh ini eks winger Tottenham Hotspur tersebut sudah menyumbang satu gol bagi The Eagles.
Debut perdana Southgate usai ditunjuk menggantikan Sam Allardyce sendiri harus dijalani tanpa beberapa pemain utama yang cedera seperti Adam Lallana, Nathaniel Clyne hingga Dany Drinkwater.
Inggris akan menjamu Malta di Wembley pada Sabtu (8/10) mendatang sebelum kemudian terbang ke Ljubljana guna menantang tuan rumah Slovenia pada Rabu (12/10) dini hari WIB. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Januari 2026 15:41Gareth Southgate Jadi Manajer Permanen MU? Begini Kata Fabrizio Romano
-
Tim Nasional 14 Januari 2026 17:31Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
-
Liga Inggris 16 Desember 2025 14:346 Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea: Ada Mantan Pelatih Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 19 Januari 2026 16:27 -
Liga Champions 19 Januari 2026 16:23 -
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 16:11 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 15:58 -
Otomotif 19 Januari 2026 15:54
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 19 Januari 2026 13:01 -
piala dunia 19 Januari 2026 09:20 -
piala dunia 9 Januari 2026 17:58 -
piala dunia 3 Januari 2026 00:49 -
piala dunia 2 Januari 2026 09:11 -
piala dunia 2 Januari 2026 08:40
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476765/original/050705400_1768798153-IMG_9387.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477273/original/087739100_1768814462-Tampilan_notifikasi_pergerakan_langkah_diduga_dari_smartwach_co-pilot_Farhan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477257/original/034120400_1768813551-Kawasan_perampok_di_Lampung_gasak_uang_Rp_800_juta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476500/original/075661900_1768778790-SENEGAL_1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477199/original/037351400_1768811881-Mentan_Andi_Amran_Sulaiman.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477194/original/033203500_1768811621-IMG-20260119-WA0026.jpg)
