
Bola.net - Pelatih timnas Spanyol Vicente Del Bosque sudah memanggil 23 nama pemain yang akan bertanding dalam laga persahabatan melawan Prancis dan kualifikasi Piala Eropa 2016 kontra Macedonia.
Del Bosque kali ini melakukan beberapa perubahan di dalam skuatnya. Sejumlah nama baru seperti kiper Kiko Casillas, Mikel San Jose, Ander Iturraspe dan Paco Alcacer diberi kesempatan untuk menunjukkan kemampuannya di level internasional.
Sementara itu Del Bosque juga masih memanggil pemain yang berlaga di Piala Dunia 2014 lalu seperti Iker Casillas, Cesc Fabregas, Andres Iniesta, dan juga Diego Costa.
Berikut ini skuat lengkap Spanyol untuk menghadapi Prancis dan Macedonia.
Kiper: Iker Casillas, David De Gea, Kiko Casilla
Bek: Dani Carvajal, Juanfran, Sergio Ramos, Mikel San José, Raul Albiol, Marc Bartra, Jordi Alba, Cesar Azpilicueta
Gelandang: Sergio Busquets, Santi Cazorla, Cesc Fàbregas, Ander Iturraspe, Isco, David Silva, Andrés Iniesta, Koke
Striker: Diego Costa, Paco Alcácer, Raúl García, Pedro.[initial]
(isf/ada)
Del Bosque kali ini melakukan beberapa perubahan di dalam skuatnya. Sejumlah nama baru seperti kiper Kiko Casillas, Mikel San Jose, Ander Iturraspe dan Paco Alcacer diberi kesempatan untuk menunjukkan kemampuannya di level internasional.
Sementara itu Del Bosque juga masih memanggil pemain yang berlaga di Piala Dunia 2014 lalu seperti Iker Casillas, Cesc Fabregas, Andres Iniesta, dan juga Diego Costa.
Berikut ini skuat lengkap Spanyol untuk menghadapi Prancis dan Macedonia.
Kiper: Iker Casillas, David De Gea, Kiko Casilla
Bek: Dani Carvajal, Juanfran, Sergio Ramos, Mikel San José, Raul Albiol, Marc Bartra, Jordi Alba, Cesar Azpilicueta
Gelandang: Sergio Busquets, Santi Cazorla, Cesc Fàbregas, Ander Iturraspe, Isco, David Silva, Andrés Iniesta, Koke
Striker: Diego Costa, Paco Alcácer, Raúl García, Pedro.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Oktober 2025 00:18
Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
-
Liga Italia 19 Oktober 2025 23:43
Nico Paz Menangi Duel Bintang Muda, Como Taklukkan Juventus 2-0 di Sinigaglia
-
Liga Inggris 16 Oktober 2025 23:48
Wilfried Zaha Geram Usai Disebut Remehkan Jean-Philippe Mateta: Menjijikkan!
-
Liga Italia 16 Oktober 2025 17:07
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 20:17
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 19:35
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 19:28
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 18:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 17:48
BERITA LAINNYA
-
piala eropa 10 Oktober 2025 09:19
-
piala eropa 10 Oktober 2025 07:29
-
piala eropa 10 Oktober 2025 04:49
-
piala eropa 26 September 2025 13:01
-
piala eropa 10 September 2025 10:18
-
piala eropa 5 September 2025 13:33
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...