
Bola.net - - Lionel Messi mengatakan bahwa Arda Turan sama sekali 'tidak beruntung' dengan perjalanan karirnya di Barcelona.
Digadang-gadang bakal hebat di Camp Nou, Turan harus menunggu selama kurang lebih enam bulan sebelum bisa mencatatkan debutnya di Barca usai ditransfer dari Atletico Madrid kurang lebih tiga musim lalu.
Pemain Turki itu harus bersabar karena Barca sempat dihantam embargo tranfer oleh FIFA. Namun begitu statusnya diresmikan oleh klub, ia jarang mendapat kesempatan main dari manajer Luis Enrique dan situasinya terus berlanjut bersama Ernesto Valverde.
Turan pun disebut-sebut akan dilepas Blaugrana di musim dingin mendatang, dan Messi mengatakan rekannya itu tidak beruntung dengan karirnya.
"Arda turan punya banyak kualitas, dia pemain yang luar biasa," tutur Messi di Marca.
Lionel Messi
"Dia hanya tidak beruntung karena tidak bisa menemukan rasa percaya diri dan kontinuitas, yang dibutuhkan seorang pemain untuk bisa bermain bagus di sebuah tim. Dia datang dari Atletico Madrid, di sana dia bermain di posisi yang berbeda dan dia turun tiap pekan."
"Selalu menyulitkan jika anda tak mendapatkan kesempatan bermain secara reguler."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
-
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:51 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 16:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)

