
Pique menyebut tekanan yang ia dapat beberapa media asal kota Madrid tidak memengaruhi keputusannya itu. Namun ia sempat mengatakan bahwa salah satu media itu, OK Diario adalah boneka Florentino Perez. Direktur OK Diario tidak terima dengan tuduhan itu.
"Boneka atau OK Diario tidak menendangmu dari timnas, Pique. Omong kosong, sifat kekanak-kanakan dan sentimen anti-Spanyol yang kau tunjukkan adalah yang menendangmu. Saya tidak pernah meminta orang untuk mencibirmu dalam latihan atau pertandingan. Orang-orang itu melakukannya karena kami tidak merasa mewakili timnas Spanyol," cetus Eduardo Inda, direktur OK Diario.
Lebih lanjut, Inda mengatakan bahwa Pique punya hak untuk tidak percaya kepada Spanyol dan pro kemerdekaan catalonia. Namun yang tak bisa dinalar adalah Pique memilih mewakili Spanyol tapi terus-terusan menunjukkan sikap yang tidak menghormati negara itu.
"Pique punya hak untuk menjadi pro kemerdekaan, tapi hak itu juga membawa konsekuensi. Jika memang tidak percaya kepada Spanyol sebagai negara, jangan bermain bagi timnas. Pique bergabung ke timnaskarena dia menyukai uang lebih dari anak gemuk menyukai kue." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 7 Januari 2026 16:12Joan Garcia: Timnas Spanyol Itu Bonus, Tampil Bagus di Barcelona Itu Harus
-
Piala Dunia 19 Desember 2025 08:58Finalissima Argentina vs Spanyol: Duel Perdana Lionel Messi dan Lamine Yamal
-
Liga Spanyol 9 Desember 2025 04:22Maju Membela Hansi Flick: Barcelona Masih di Jalur yang Benar!
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
- Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
- Kritik untuk Vinicius Junior: Perilakunya Menyimpang dari Nilai Historis Real Madrid
- Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
- Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)

